Home Tags Yamaha motoGP

Tag: yamaha motoGP

Fabio Quartararo: Di Sachsenring Rasanya Seperti Balapan Selama 2 Jam

RiderTua.com - Balapan Sachsenring digelar sebanyak 30 lap atau dengan durasi total kira-kira 40 menit-an, namun Quartararo merasa seperti 2 jam-an (bukan 2 periode).?...

Tertawa Belum Tentu Bahagia, Yamaha Tak Masalah Tanpa Tim Satelit

RiderTua.com - Seperti balas dendam, karena kontrak dengan Yamaha dibatasi 1 tahun, pada Mei lalu di GP Mugello Razlan Razali mengumumkan bahwa mereka bergabung...

Meregalli: Target Fabio Quartararo Podium di Sachsenring

RiderTua.com - Direktur Tim Monster Energy Yamaha MotoGP, Massimo Meregalli tahu betapa pentingnya balapan mendatang bagi pabrikan asal Jepang itu dan bagi Quartararo. "Sachsenring...

Bos Yamaha: Motor M1 Tahun Depan akan Lebih Cepat

RiderTua.com - Setelah dua balapan terakhir (Mugello dan Barcelona), Fabio Quartararo semakin nyaman memimpin klasemen MotoGP. Bahkan kini pembalap asal Prancis itu unggul 22...

Franco Morbidelli Hampir Jatuh Karena Manuver Alex Marquez

RiderTua.com - Di GP Catalunya Morbidelli sebenarnya mengalami insiden di lap pertama dengan Alex Marquez. "Saya benar-benar yang terakhir, karena Alex Marquez keluar trek...

Fabio Quartararo: Kita Tak Bisa Terlalu Menyerang Disaat Start

RiderTua.com - Seperti pembalap MotoGP lainnya, Fabio Quartararo juga mengecam stewards FIM MotoGP yang tidak menjatuhkan sanksi apapun kepada Takaaki Nakagami atas insiden crash...

Fabio Quartararo Dikejutkan Performa Apik Yamaha M1, Ternyata Karena Ini!

RiderTua.com - Setelah 24 lap, Fabio Quartararo berhasil unggul lebih dari 6 detik dari pengejar terdekatnya Jorge Martin (Pramac-Ducati) di Circuit de Barcelona-Catalunya. Dengan...

Apakah Luca Marmorini Bisa Bikin Yamaha M1 Lebih Bertenaga?

RiderTua.com - Yamaha mendatangkan Luca Marmorini (bukan Luca Marini)? seorang insinyur ahli mesin yang pernah bekerja di Formula 1 (Ferrari), untuk mendongkrak power Yamaha...

Fabio Quartararo: Tahun Depan Power Yamaha Lebih Besar, Wah!

RiderTua.com - Tidak seperti era Rossi dan Vinales, Yamaha disinyalir akan memberikan mesin dengan power lebih kuat untuk El Diablo. Mungkin power mesin lawan...

Fabio Quartararo ‘Spesialis’ Sirkuit Barcelona-Catalunya, ‘Sirkuitnya’ El-Diablo?

RiderTua.com - Fabio Quartararo berhasil menorehkan kemenangan keduanya musim ini di GP Catalunya. Rider pabrikan Yamaha MotoGP itu sejak lama dianggap sebagai 'spesialis' Sirkuit...

Fabio Quartararo Merasa Lebih Cepat di Q2, Tapi Tak Cukup untuk...

RiderTua.com - Lagi dan lagi, Fabio Quartararo menyelamatkan muka Yamaha MotoGP di GP Catalunya. Karena dialah satu-satunya pembalap Yamaha yang masuk 15 besar di...

Yamaha Menyangkal Andrea Dovizioso Mundur dari MotoGP

RiderTua.com - Di media center dan paddock Circuit de Barcelona-Catalunya, tersiar kabar bahwa Andrea Dovizioso akan digantikan tes rider Cal Crutchlow setelah liburan musim...

Fabio Quartararo: Benar-benar Buruk

RiderTua.com - Sehari setelah pengumuman perpanjangan kontraknya dengan Yamaha, Fabio Quartararo menyelesaikan latihan bebas hari pertama GP Catalunya di posisi ke-9, kalah 1 detik...

Fabio Quartararo: Sejak Awal Yamaha Percaya pada Saya

RiderTua.com - Di awal musim 2022, Fabio Quartararo sempat mengkritik Yamaha M1 yang menurutnya tidak punya power yang mumpuni untuk kembali menjadi pemenang MotoGP....