Categories: MotoGP

Tim Satelit Suzuki Sky VR46 Mungkin Terwujud di 2022?

RiderTua.com – Jika Rossi terus melanjutkan membalap di MotoGP setelah 2020, dia mengatakan akan bersama tim Petronas Yamaha. Tim profesional dan sponsor utama. Rossi mengatakan dia terlalu tua untuk berganti pabrikan sekarang. Sementara itu dia lebih suka ide tim balap VR46 Yamaha, namun mereka tidak punya cukup uang untuk membuat tim di MotoGP. Jika di Yamaha ada Petronas, tim VR46 mungkin akan sulit bersaing, bagaimana jika ke Suzuki.. Tim Satelit Suzuki Sky VR46 mungkin terwujud di 2022?

Tim Satelit Suzuki Sky VR46 Mungkin Terwujud di 2022?

Sementara mantan bos timnya dulu saat di Yamaha, Divide Brivio juga berbicara tentang Rossi yang keluar dari tim resmi Yamaha.. Manajer tim Suzuki kagum dengan keputusan Yamaha.

Brivio menyoroti keputusan pabrikan Iwata untuk mengesampingkan Valentino Rossi pada tahun 2021, dan lebih memilih Vinales dan Quartararo. “Itu bukan situasi yang mudah untuk dikelola… ya, itu mengejutkan saya. Untungnya, ini adalah masalah yang tidak berhubungan langsung dengannya, bahkan jika mungkin, Rossi bisa mendapatkan kontrak itu,” kata Brivio pada presentasi tim Suzuki, di sirkuit Sepang hari ini.

Kemungkinan tim Satelit Suzuki

Sebuah pertanyaan cukup menarik datang dari media saat wawancara: Bagaimana jika Valentino datang untuk meminta dua motor Suzuki tim satelit untuk Rossi dan saudaranya ( Luca Marini)?.. “Saya tidak berpikir itu mungkin. Ide kami adalah memiliki tim satelit pada tahun 2022. Anda bertanya kepada saya pertanyaan ini dan saya tidak tahu harus menjawab apa lagi (tertawa). Rencana kami akan dimulai pada tahun 2022, kami juga akan harus mencari tim. Kami akan membutuhkan lebih banyak data dan bantuan, tetapi kami harus menunggu “.

Memang untuk tahun depan 2021, Suzuki belum siap punya tim satelit. Jika di Yamaha sudah dikuasai Petronas apakah Suzuki merupakan jalan lain tim VR46 ke jalur MotoGP setelah punya tim Moto3 dan Moto2.. Mungkin sponsor akan berdatangan mendukung tim VR46 ke MotoGP, jika Valentino Rossi yang menjadi daya tariknya…

Trending Artikel Minggu Ini ( TOP10):

  1. Perlakuan Yamaha Terhadap Valentino Rossi Memicu ‘Gelombang Anti-Yamaha’ dari Die Hard Fans VR46?
  2. Apakah Rossi Masih Punya Taring? Bos Honda Alberto Puig Menjawab
  3. Valentino Rossi ke Tim Satelit, Petronas Bagai Mendapat Durian Runtuh!
  4. Umpan Ducati Berhasil Goyahkan Skuad Yamaha, Rossi Jadi Korbannya
  5. Paolo Ciabatti: Jonathan Rea Lebih Mudah Dikalahkan daripada Marquez
  6. Pembalap ‘Jahat’ yang Tersisa adalah Alex Rins!
  7. Keputusan Yamaha Membuat Penggemar Valentino Rossi Kecewa?
  8. All-Italia: SKY VR46 Satu-satunya Tim di Dunia dengan 4 Pembalap Italia di Kelas Berbeda
  9. Jorge Lorenzo Resmi Gabung Yamaha, Siap Pacu Motor M1 di Tes Shakedown Sepang
  10. Quartararo Dipinang, Bos Petronas Malah Girang!

This post was last modified on 6 Februari 2020 19:54

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024