Categories: Otomotif

Segmen LMPV Indonesia Mulai Dilirik Hyundai

RiderTua.com – Mobil – Hyundai baru membuka peluang yang cukup besar di Indonesia. Dengan membangun pabrik produksinya serta bermitra dengan Grab. Namun kini merek mobil asal Korea Selatan ini mulai melirik segmen sejuta umat, LMPV. Segmen LMPV Indonesia mulai dilirik Hyundai.

Baca juga: Hyundai Mau Rakit Ioniq di Indonesia ?

Segmen LMPV Indonesia Mulai Dilirik Hyundai

Sebenarnya Hyundai baru memulai babak baru di pasar otomotif Indonesia. Jadi untuk rencana selanjutnya masih belum diputuskan. Apalagi mereka masih belum memastikan model mana yang akan dirakit setelah pabriknya selesai dibangun.

Melansir autonetmagz.com (30/01/2020), Hyundai belum tahu model mana yang akan dirakit secara lokal. Tapi mereka punya rencana lainnya untuk bisa mendominasi pasar otomotif. Dengan cara melihat segmen mobil manakah yang lebih unggul.

Segmen unggulan di Indonesia adalah segmen LMPV. Memang mobil dalam kelas ini menjadi favorit keluarga Tanah Air. Namun persaingannya sangat ketat, dengan Avanza sebagai ‘rajanya’ segmen ini.

Sebenarnya Hyundai belum banyak memiliki model MPV. Kebanyakan model yang dijualnya adalah jenis city car, hatchback, atau sedan. Tapi beberapa waktu sebelumnya Hyundai sempat menampilkan mobil konsep dengan bodi MPV bernama Hexa Space.

Memang pabrikan Korea Selatan ini belum punya rencana sampai kesitu untuk saat ini. Tapi mobil MPV konsep tersebut layak untuk dinanti, walau belum pasti apakah bisa diproduksi massal atau tidak.

This post was last modified on 2 Februari 2020 09:29

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Jadwal MotoGP Jerez 2024

RiderTua.com - Jadwal MotoGP Jerez 2024.. Usai melakukan lawatan ke Amerika Serikat, balapan MotoGP kembali ke tanah Eropa. 'Gran Premio…

25 April 2024

Bermesin 2 Silinder Harganya Rp 60 Jutaan, Suzuki Rilis GSX-250R Model Baru

RiderTua.com - Suzuki GSX-250R, motor sport touring yang hanya dijual di 2 negara saja yakni Jepang dan China untuk saat…

24 April 2024

Daihatsu Lanjutkan Produksi Rocky-Raize di Jepang

RiderTua.com - Sebelumnya Daihatsu diketahui melakukan manipulasi tes tabrak terhadap sejumlah mobilnya yang dijual di Jepang. Akibatnya beberapa model seperti…

24 April 2024

Citroen Menjual C3 Aircross Dengan Harga Terjangkau Karena Ini

RiderTua.com - Citroen telah meluncurkan mobil terbaru lainnya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Model SUV ini menjadi model ketiga dalam varian…

24 April 2024

Tesla Turunkan Harga Mobil Listriknya Lagi?

RiderTua.com - Tesla masih memimpin penjualan mobil listrik secara global pada kuartal pertama tahun ini. Seharusnya mereka sudah dapat mempertahankan…

24 April 2024

Honda Mobilio Baru Terjual 194 Unit di Q1 2024

RiderTua.com - Honda telah mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus sepanjang Maret lalu. Dengan lebih dari 10 ribu unit mobil…

24 April 2024