Categories: Sepeda Motor

Jakarta-Bali Nonstop Mengendarai Motor Tanpa Pegang Stang…. Ebusyettt….!!!

Jakarta-Bali Nonstop Mengendarai Motor Tanpa Pegang Stang

Adalah seorang pria bernama Phil Comar yang berasal dari Michigan yang memecahkan rekor atas namanya sendiri dimana kini dia telah berhasil menempuh perjalanan jauh dengan jarak 680 mil ( 1094,35 km) dengan sepeda motor namun bukan dengan gaya yang biasa tapi dengan tanpa pegang stang motornya alias loss stir… wow…
Jika di bandingkan dengan jarak di Indonesia sudah setara dengan Jakarta -bali (1.178km)

“Saya memiliki klub pendamping yang berbeda yang datang secara berkala sepanjang perjalanan, Tahun lalu saya melakukan perjalanan  yang sama dengan 588 mil. Kami kehilangan jarak 80 mil pertama karena kami menghadapi masalah dengan air. Kadang saya membuka mulut dan mereka tidak percaya dengan apa yang mereka lihat, anda bisa melihatnya melambat dan tak lama kemudian mereka berkendara di samping saya, merekaman video di telepon atau dengan kamera mereka, apa pun yang mereka dapatkan dengannya. ” kata Comar.

 

Perjalanan dimulai dari perbatasan Michigan dekat Toledo, kemudian dilanjutkan menuju ke utara ke Ann Arbor, barat di I-94 ke pantai barat negara bagian, lanjut ke utara sampai Grand Rapids, kembali ke timur ke Lansing, sebelum berputar-putar dan menuju ke utara ke Mackinac.

Infonya Comar melakukan perjalanan unik itu untuk menghormati almarhum ayahnya dan mengumpulkan uang untuk penelitian penyakit Parkinson, yang mengakibatkan terenggutnya nyawa sang ayah pada tahun 2008, dan selama bertahun-tahun dia sudah mengumpulkan lebih dari 350juta rupiah.

“Saya melihat dia(Ayah Comar) selama bertahun-tahun semakin lemah dan satu hal yang saya ingat adalah bahwa dia tidak akan pernah menyerah. jika anda tidak berdaya, saya tidak dapat mengubah semuanya, tapi saya harap saya bisa membantu merubah situasi orang lain. ” tutup Comar..

Ternyata ada misi mulia dibalik semua itu ya bro… salaut dah…

This post was last modified on 3 Oktober 2017 12:19

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024