Home Tags Valentino Rossi

Tag: Valentino Rossi

Valentino Rossi adalah pembalap MotoGP yang dilahirkan di Urbino, Italia, pada 16 -02- 1979. Valentino Rossi adalah salah seorang pembalap MotoGP tersukses sepanjang masa. Dilansir Sports Ilustrated, Rossi merupakan salah satu olahragawan dengan pendapatan terbesar di duunia. Ayahnya mantan pembalap MotoGP 250 cc Graziano Rossi. Ibunya Stefania Palma

Rossi memegang banyak rekor bahkan dia melampaui capaian seniornya. Total  9 gelar juara dunia:

1. Satu di kelas 125cc  (1997),
2. Satu kali di kelas 250cc (1999),
3. 7  kali juara dunia kategori 500cc/MotoGP (2001, 2002, 2003, 2004, 2005, 2008 dan 2009).

Rossi memulai balapan di Grand Prix pada 1996 untuk Aprilia di kelas 125 cc.

RiderTua.com

 

 

Valentino Rossi : Pecco Marah Terhadap Pembalap yang Balapan Tanpa Memikirkan...

RiderTua.com - Valentino Rossi mengungkap kemarahan muridnya Pecco Bagnaia di GP Spanyol. Meskipun rider pabrikan Ducati itu merayakan kemenangan pada balapan utama di Jerez,...

Valentino Rossi : Pedro Acosta akan Sulit Dikalahkan di Masa Depan

RiderTua.com - Valentino Rossi membahas pembalap muda berbakat Pedro Acosta.. Dimana setelah hanya empat putaran dalam karirnya di kelas premier MotoGP, Pedro telah mengukuhkan...

Valentino Rossi : Jika Terlihat Lemah di Depan Marc Marquez, Dia...

RiderTua.com - Valentino Rossi yang hadir di paddock melihat dengan mata kepala sendiri ketika Marc Marquez vs Pecco Bagnaia duel sengit di GP Spanyol....

Empat Murid VR46 Tersebar di Empat Tim Berbeda

RiderTua.com - Valentino Rossi dan murid-muridnya di VR46 melakukan latihan di trek kart 'Circuito Minimoto' di San Mauro Mare dekat Cesena-Italia. Sebagai seorang mentor,...

Marc Marquez Dulu Bisa ‘Kalahkan’ Valentino Rossi, Kini Pedro Acosta Bisa...

RiderTua.com -  Pedro Acosta kini bisa 'mengalahkan' Marc Marquez dalam balapan (menyalipnya), di mana dulu Marc melakukannya juga dengan Valentino Rossi.. Pedro Acosta terus...