Categories: MotoGP

Bahkan Jack Miller Lebih Diperhitungkan dari Jorge Lorenzo, Juara Dunia Yang Tersia-Sia ?


RiderTua MotoGP – Bahkan Jack Miller lebih diperhitungkan dari Jorge Lorenzo, Juara Dunia yang tersia-Sia ?. Jorge Lorenzo adalah juara dunia lima kali. Namun seperti Rossi saat di Ducati kini alami nasib yang tidak pasti. Beberapa tim kuat yang berpotensi sudah terisi. Sementara dengan prestasinya saat ini dia harus di deportasi. Hingga tiga seri bergulir Lorenzo hanya mampu berada di posisi 16 kalah dari Petrucci. Bahkan setelah pencapaian podium Andrea Iannone di Austin membuat peluang Lorenzo menciut di Suzuki. Jorge Lorenzo dengan kontrak senilai 12 juta euro setahun tampaknya menjadikan masalah bagi tim untuk berfikir dengan masalah gaji. Sedangkan Andrea Dovizioso jauh lebih kecil 1,5 juta euro setahun plus bonus sangat menyayat hati.

Enam Juta Euro Dovizioso

Infonya jarak gaji Andrea Dovizioso dengan Marc Marquez adalah sekitar 6 juta sedangkan Ducati tawari sekitar 4 juta sebagai pembalap yang belum pernah juara dunia wajar. Karena biar bagaimanapun Ducati tanpa Doviziso akan seperti apa ?. Enam Juta untuk Dovi tidak rugi.
Sementara itu Suzuki ingin melihat apa yang akan terjadi antara Ducati dan Jorge Lorenzo dimana dalam 3 balapan hanya bisa raup 6 poin.  Bau-baunya bahwa Borgo Panigale akan semakin yakin untuk tidak melanjutkan Jorge, yang akan digantikan oleh Danilo Petrucci, meskipun penampilan terakhirnya yang baik berbicara tentang kemungkinan mempromosikan Jack Miller.

Line Up Rider KTM 2019

Pada 2019, KTM akan rekrut Miguel Oliveira di MotoGP dengan yakin akan ditandemkan dengan Hafizh Syahrin dari Malaysia. Yup keduanya akan menjadi tim lapis kedua satelit Tech3-KTM. Sementara Johann Zarco akan tandem dengan Pol Espargaro yang dikonfirmasikan di tim pabrikan KTM Austria.

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024