Categories: All News

Mungkinkah PCX 125 jadi PCX 150…???

Weh… baru 2 tahun PCX 125 sudah ganti kelas jadi 150 cc… dengan efisiensi dan tenaga yang lebih …dengan cc yang lebih besar …sebuah nilai plus lah…tapi bagaimana dengan nasib pemilik PCX 125…apakah bisa di upgrade menjadi 150 karena terlihat speknya hanya berubah di Bore silindernya ,dan kompresi turun dikit.. dari desain ruang bakarnya… atau ECU juga ikut di upgrade…???

PCX 2011 PCX 2013
Bore and Stroke: 52.4mm x 57.9mm 58.0mm x 57.9mm
Compression Ratio: 11.0:1 10.6:1
Rear Suspension Swingarm: 2.9 inches of travel 3.1 inches of travel
Wheelbase: 51.4 inches 51.8 inches
Curb Weight: 280 pounds 286 pounds

Namun kalau gak bisa dan ingin meningkatkan performa dari pcx 125 beli saja Bore up Kit dari produsen mesin Jepang Masato Co., Ltd…dari 125 cc menjadi 161 cc…lebih jozzz paling harganya 188.00€ atau RP 2.239.045

PCX125 BIG BORE KIT 161CC

161CC (59,5mm) Big Bore Kit for PCX125 to use in combination with the original 125cc cylinder head, or the Yuminashi Big-V S1 Head.

**The 2-Valve Spring Conversion set is required if you use the 161cc Big Bore Kit in combination with the original cylinder head.

Compression ratio: 11.8:1

“Premium” gasoline is recommended for U.S. customers.  

 

The PCX 161CC BIG BORE KIT includes:

  • 1 x 59,5mm Aluminum cylinder
  • 1 x 59,5mm Piston
  • 1 x 59,5mm Piston ring set
  • 1 x Piston pin (13 x 42mm)
  • 2 x Piston clip
  • 1 x 59,5mm Head gasket
  • 1 x Cylinder base gasket
  • 1 x Tensioner lifter gasket

 PRODUCT CODE: 12103-KWN-1595

Apakah perlu kecewa bagi pemilik PCX 125..??? kalau fitur sama RT kira gak masalah..mau dongkrak performa ya sekalian bikin 160cc(Yuminashi) atau 170 cc…( bikinan Polini  seharga  340 €)

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024

Marco Bezzecchi : Kami Belum Mencetak Satu Poin Pun di Sprint Race

RiderTua.com - Dari 3 sprint pertama musim 2024, duo rider VR46 Marco Bezzecchi dan Fabio di Giannantonio belum mencetak satu…

25 April 2024