Categories: All News

Honda PCX 125 Vs SUPRA X 125 harga sebuah kenyamanan…!

Harga memang gak pernah dusta… mau nyaman ya tambah harga… mahal.. itu sudah lumrah… nah kali ini saya akan membandingkan seberapa besar harus ditebus untuk sebuah kenyamanan ,prestise dengan kubikasi motor yang sama 125 cc….

Honda Supra X 125 PGM Fi adalah motor bebek buat harian yang bisa dibilang cukup dalam memenuhi kebutuhan mobilitas sehari2 buat ke pasar ok..ke tempat kerja ok yah namanya juga motor harian…desainnya ya begitu…. harga yang harus dibayar juga ‘lumayan’ untuk kalangan menengah kebawah…. dan sebanding dengan kenyamanan yang diberikan……..
Kubikasi :               124,8 cc
Daya Maksimum : 9,18 PS/7.500 rpm
Torsi Maksimum : 0,99 kgf.m/5.000 rpm
HARGA :                 Rp 16,540,000


Honda PCX adalah skutik premium dimana yang namanya motor matic..jelas lebih nyaman… untuk tampilan… yang namanya premium jelas lebih wah…

Kubikasi :                124,9 cc
Daya Maksimum : 11,7 PS/ 8.500 rpm
Torsi Maksimum : 1,19 kgfm / 6.000 rpm
HARGA :                 Rp 32,050,000

dan berapa harga yang harus ditebus untuk itu….?

Rp 32,050,000-Rp 16,540,000 = Rp 15,510,000

jadi kalau mau nyaman yah harus “beli 2 motor” ..itu hanya istilah..berlaku untuk semua merk motor…..!

INGAT BUKAN KOMPARASI DENGAN MERK MOTOR LAIN INI …PCX Vs Supra X…!

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Daihatsu Lanjutkan Produksi Rocky-Raize di Jepang

RiderTua.com - Sebelumnya Daihatsu diketahui melakukan manipulasi tes tabrak terhadap sejumlah mobilnya yang dijual di Jepang. Akibatnya beberapa model seperti…

24 April 2024

Citroen Menjual C3 Aircross Dengan Harga Terjangkau Karena Ini

RiderTua.com - Citroen telah meluncurkan mobil terbaru lainnya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Model SUV ini menjadi model ketiga dalam varian…

24 April 2024

Tesla Turunkan Harga Mobil Listriknya Lagi?

RiderTua.com - Tesla masih memimpin penjualan mobil listrik secara global pada kuartal pertama tahun ini. Seharusnya mereka sudah dapat mempertahankan…

24 April 2024

Honda Mobilio Baru Terjual 194 Unit di Q1 2024

RiderTua.com - Honda telah mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus sepanjang Maret lalu. Dengan lebih dari 10 ribu unit mobil…

24 April 2024

‘Rolling in the City’ dengan New Honda Stylo 160

RiderTua.com - Kemarin Selasa 23/04, MPM Honda Jatim mengadakan acara rolling city bersama skutik premium fashionable mereka yakni New Honda…

24 April 2024

Citroen Resmi Rilis C3 Aircross di Indonesia!

RiderTua.com - Citroen akhirnya meluncurkan mobil terbarunya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Mobil SUV ini menjadi varian baru lainnya dari…

24 April 2024