
Honda Mobilio yang Tidak Terlihat Lagi di Pameran GIIAS
RiderTua.com – GIIAS tahun ini sukses digelar dan sejumlah produsen telah mengikuti pameran ini, tidak terkecuali Honda. Mereka telah menampilkan sejumlah besar model unggulannya, termasuk meluncurkan CR-V generasi terbaru beserta varian hybrid pertamanya. Namun dari model yang dijualnya, Honda lagi-lagi tidak menampilkan Mobilio di GIIAS 2023. Ini sudah kedua kalinya mobil LMPV tersebut tidak ikut…