Categories: Sepeda Motor

Sadis, Penampakan Wujud Robot Gundam Pada Yamaha YZF-R1 2019 !


RiderTua Motor – Penampakan wujud robot Gundam pada Yamaha YZF-R1 2019. Jepang merupakan salah satu raksasa roda dua dunia. Motor-motornya merambah seantero jagad bahkan mengalahkan gurunya sendiri yaitu Amerika. Di negara kita produk-produk motor Jepang juga bukan hal aneh dan bertebaran di sekitar kita. Yang paling menarik adalah kita lihat dari sisi desainnya mereka mampu beradaptasi dengan negara tempat mereka “berjualan” tentu saja ada model global yang wajib dibuat di semua negara.

Penampakan Wujud Robot Gundam Pada Yamaha YZF-R1 2019

Bicara masalah desain bagaimana jika produsen ” mati ide” dalam pengembangan produknya. Atau ini bisa disebut sebagai inovasi olah desain sepeda motor. Seperti yang dilakukan pabrikan garputala dengan varian YZF-R1. Dengan versi 2019 yang berwarna merah menyala ini mengingatka kita pada tokoh robot Sinanju

 

Sinanju merupakan robot dari karakter antagonis utama dalam serial Unicorn Gundam. Sinanju mempunyai ukuran bentuk terakhir yang super besar yang dinamakan Neo Zeong dimana nantinya dia akan menjadi boss terakhir yang akan dikalahkan oleh Unicorn Gundam bersama dengan Banshee…

Entah mengambil desain dari tokoh itu atau tidak disengaja, namun inspirasi model robot pastinya merupakan pengaruh bagi para pembuat ( desainer) sepeda motor di Jepang. Karena tokoh-tokoh robot tempur tadi juga disukai berbagi kalangan dan usia dan diterima di belahan dunia manapun. Karena sifatnya universal.. Furutistik dan yang pasti sesuai dengan karakter sepeda motor sport yang “kejam”..

 

This post was last modified on 14 Oktober 2018 03:58

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024