Inilah “Penyakit” RC213V… Bergerak Seperti Motor Off Road

RiderTua.Com— Melihat “kelakuan” RC213V  tahun ini Marquez menilai pengembangan Tim Repsol Honda masih kalah dibandingkan Yamaha, dimana menurut dia level kemajuan motor Honda masih sama dengan tahun lalu tertinggal dibandingkan pabrikan Garputala yang maju pesat musim ini… dan Honda semakin tertinggal…masalahnya dimana…?

Seri Perancis adalah pembuktian keperkasaan Yamaha tahun ini berhasil pecundangi rival abadinya bahkan kedua rider Yamaha menyabet podium, akibat kekalahan ini jarak Marquez dengan Rossi terpaut 33 point…bagi honda point ini ibarat rapor merah… dan terindikasi bermasalah…

Dan masalah itu adalah ketika di tikungan RC213V bergerak layaknya motor offroad “ngepot-ngepot” atau banyak selip saat masuk di tikungan, dibanding tahun lalu Marquez merasa banyak memiliki masalah tahun ini hal ini bisa dilihat pada capaian waktu per lap dan hasil akhirnya … walau bisa menyuguhkan duel seru dengan Iannone sepertinya itu bukan untuk Marquez yang dulu…

Sepertinya walau sudah bekerja keras namun masalah itu masih ada dan selalu sama, ketika melihat di monitor TV saat memasuki tikungan RCV bergerak layaknya motor Dirt Track, bergerak terlalu banyak, pada balapan berikutnya kita akan mencoba memperbaiki hal itu dan memberikan hasil yang terbaik.. tutup Marquez…

“Dibandingkan dengan Rossi-Lorenzo (Yamaha), Márquez (Repsol Honda) memang tertinggal….Sepertinya ketika yang lain membuat langkah kemajuan, kami masih pada tingkat yang sama seperti tahun lalu.” — Marc Marquez

 

Sepertinya harus panggil raja Power Slide nih… 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Tesla Turunkan Harga Mobil Listriknya Lagi?

RiderTua.com - Tesla masih memimpin penjualan mobil listrik secara global pada kuartal pertama tahun ini. Seharusnya mereka sudah dapat mempertahankan…

24 April 2024

Honda Mobilio Baru Terjual 194 Unit di Q1 2024

RiderTua.com - Honda telah mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus sepanjang Maret lalu. Dengan lebih dari 10 ribu unit mobil…

24 April 2024

‘Rolling in the City’ dengan New Honda Stylo 160

RiderTua.com - Kemarin Selasa 23/04, MPM Honda Jatim mengadakan acara rolling city bersama skutik premium fashionable mereka yakni New Honda…

24 April 2024

Citroen Resmi Rilis C3 Aircross di Indonesia!

RiderTua.com - Citroen akhirnya meluncurkan mobil terbarunya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Mobil SUV ini menjadi varian baru lainnya dari…

24 April 2024

Pedro Acosta : Tahun Lalu Performa RC16 di Jerez Bagus Itu Memotivasiku

RiderTua.com - 2024 bisa dibilang tahunnya Pedro Acosta. Rookie dari tim GASGAS-Tech3 itu tampil impresif dalam 3 seri MotoGP pertama…

24 April 2024

Toprak Razgatlioglu : Aku Hampir Menangis, Banyak Orang Jerman Mendukung Saya!

RiderTua.com - Setelah finis ke-2 pada race pertama hari Sabtu, Toprak Razgatlioglu menyelesaikan superpole race pada Minggu pagi di posisi…

24 April 2024