Categories: MotoGP

El Diablo Pembalap Jenius

RiderTua.com – Tak terbantahkan, El Diablo adalah seorang pembalap jenius.. Sama seperti Rossi yang membuat perbedaan bagi rekan satu timnya di masa mudanya saat berjaya di Honda dan Yamaha. Juga sama seperti Marc Marquez yang masih membuatnya bertahan di Honda hingga hari ini, Fabio Quartararo sangat superior dan berharga di Yamaha. Meskipun dalam prestasi masih belum bisa menyamai kedua seniornya.. Namun dibanding pembalap di grid saat ini dari ‘angkatan muda’, dia termasuk brilian…

El Diablo Pembalap Jenius

Fabio Quartararo belajar dari kesalahan tahun 2020. “Tahun lalu, setelah dua kemenangan di Jerez, saya adalah pemimpin kejuaraan dunia. Kemudian saya terlalu fokus pada Kejuaraan Dunia. Jadi sekarang sebelum balapan, saya berkata pada diri sendiri, musim dimulai dari awal lagi. Dan saya mencoba untuk menikmati setiap balapan,” ujar pembalap asal Prancis itu.

Sebagai rookie di tim satelit Petronas, pembalap berusia 22 tahun itu lebih unggul dari tim pabrikan saat masih di tempati oleh Rossi dan Vinales selama 2 tahun. Sekarang, di tim pabrikan Yamaha, dia telah membuat rekan setimnya Vinales putus asa dan hengkang dalam beberapa bulan kedepan.

Fabio Quartararo telah memenangi 7 balapan untuk tim Yamaha hanya dalam kurun waktu 11 bulan. Sementara Maverick Vinales membutuhkan waktu 4,5 tahun untuk memenangkan 8 balapan. Jelas ini adalah penyebab utama suasana hati Vinales yang buruk. Dikalahkan oleh Rossi atau Lorenzo mungkin mentalnya akan terima.. Namun dengan anak baru sedikit banyak akan berbeda secara mental.. Meski duo Yamaha tampil apik di GP Belanda akhir pekan lalu, tapi Tim Pabrikan Monster Energy Yamaha tidak menunjukkan euforia yang benar-benar gembira.

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

MotoGP Dibeli Liberty Media? Dominasi Rider Italia Dan Spanyol Berakhir?

RiderTua.com - Setelah membeli Formula 1, American of Liberty Media pun berusaha mengamankan MotoGP dengan tawaran sebesar 4 miliar euro…

29 Maret 2024

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024