Categories: Superbike

Panas ! Ichiro Yoda Desak Dorna, Lukai Alvaro Bautista, Sindir Ducati Seharga Pajero Dakar


RiderTua WSBK – Pasca dipermalukan di semua race oleh Ducati, Kawasaki mencoba menggunakan kekuatan ekonomi dan pabrikannya (jauh lebih besar daripada Ducati) untuk menekan Dorna dengan maksud mengubah peraturan Kejuaraan Dunia Superbike. Secara tidak langsung Ichiro Yoda desak Dorna, lukai Alvaro Bautista, sindir Ducati seharga Pajero Dakar dan mengingatkan tujuan awal regulasi superbike.

Ichiro Yoda Desak Dorna

Dilansir Speedweek.com bos tim balap Kawasaki Ichiro Yoda akan mengikuti cara Ducati dengan membuat superbike ekstrem volume kecil, seperti yang dilakukan Ducati dengan V4R. Bagi Kawasaki memang tidak sulit jika hanya demi regulasi. Membuat motor seperti MotoGP memproduksinya dalam jumlah terbatas, membangun 500 motor khusus.

Ichiro Yoda juga terlihat frustrasi dengan kondisi balapan World Superbike saat ini. Dia ingatkan Dorna dimana pada 2015 berusaha menghemat biaya agar lebih banyak tim yang turun balap. Dan sekarang, Ducati muncul dengan apa yang Yoda yakini pada dasarnya adalah motor MotoGP.

Lukai Alvaro Bautista

Jika yang dipermasalahkan hanyalah faktor motor sepertinya salah. Dan ini akan melukai Alvaro Bautista. Dimana tanpa pembalap yang jempolan Ducati saat ini masih tetap dibelakang Kawasaki dengan Jonathan Rea. Kita lihat saja dimana posisi pembalap Ducati yang lain..?

(pos-1) Bautista : 236 poin  , (pos-6) Chaz Daviez : 76 poin, (pos-12) Ruben : 36 poin, (pos-14) Laverty: 32 poin

Sindir Ducati Seharga Pajero Dakar

Ducati Panigale V4R berharga £ 34.995 ( setara Rp 650 juta) bisa dapatkan mobil seharga pajero Dakar. Tentu bukan harga yang wajar, sementara homologasi Kawasaki sendiri berharga £ 21.199 (setara Rp 394 juta) mungkin bisa menebus Innova. Harga kawasaki Ninja superbike memang masih tidak murah, tetapi jauh lebih murah daripada Ducati. Mungkin Yoda benar, Dorna perlu mencari tahu apa yang mereka inginkan dalam kejuaraan World Superbike. Apakah mereka menginginkan homologasi khusus yang eksotis, seperti Ducati V4R, atau apakah mereka menginginkan mesin yang lebih murah yang pada akhirnya akan menempatkan lebih banyak motor di grid?

This post was last modified on 3 Mei 2019 06:51

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024

Toyota Avanza Masih Pimpin Segmen LMPV Meski Penjualan Menurun

RiderTua.com - Toyota masih membuktikan sebagai pemimpin penjualan mobil di Indonesia. Tak terkecuali di segmen low MPV, dimana Avanza tetap…

23 April 2024