Patent Terbaru Honda, Sport Naked 600cc dengan Supercharger… Baiyuhh !!!

Supercharged Naked Honda twin Engine

Dongkrak performa mesin dengan supercharge rupanya masih jadi bahan komuditas persaingan varian sport premium pabrikan roda dua, setelah Kawasaki dengan Ninja H2 melesat sendiri kemudian Suzuki juga patent kan sistim yang sama dengan double supercharge.

Supercharged Naked Honda twin Engine

Kini Honda juga menawarkan sesuatu yang baru dan bisa dilihat dari model yang diajukan ( patent), sebuah mesin ukuran sedang dengan mesin V-twin untuk motor bergenre naked bike, sepertinya penggabungan mesin V dengan turbo akan menjadi hal yang menarik sebuah konsep motor yang liar, dilihat dari supercharger yang nyempil diantara dua silinder sepertinya akan mendorong paksa mesin muntahkan tenaga dan torsi liar  sementara Honda tetap menjaga motor tetap enteng kecil dan ekonomis, artinya dilihat dari konsepnya akan membuat sepeda motor berkelas sedang Mid-Bike (bukan seperti H2 yang besar) namun aplikasikan supercharger… baiyuhh.. opo ra mabur… 😀

Supercharged Naked Honda twin Engine

Supercharge Honda ini terletak diantara dua silinder yang mempunyai pipa masuk (nomor 63c) yang berasal dari kotak udara kecil dan pipa keluar (nomor 134b) yang memberi umpan tekanan udara ke saluran masuk mesin / manifold yang kemudian ditujukan ke dua throttle bodi seperti biasanya ( nomor 133).
Namun terobosan baru Honda di bidang ini adalah dia ciptakan mesin turbocharge paling kompak dan mungil serta bertenaga terbaru saat ini, belum pernah ada sebelumnya.
Dan untuk sekelas pabrikan Honda akan segera bisa memproduksi varian ini dalam waktu tidak lama lagi… menarik rek ..

 

Supercharged Naked Honda twin Engine

Uniknya patent terbaru Honda ini adalah mesin yang mungil (estimasi 600-750cc) dengan penerapan Supercharge adalah sesuatu yang sitimewa.. 😀
Soal daya akan bejaban dengan Varian dengan fitur sejenis dengan kubikasi 1000cc.. artinya H2 bisa lewat…
Walau type Supercharge Honda ini beda dengan yang digunakan Kawasaki H2-nya yaitu menggunakan supercharger sentrifugal, dengan impeller yang memampatkan udara, namun tetap saja semua supercharger efeknya akan sama; banyak torsi yang tersedia secara instan dan power booster.

Supercharged Naked Honda twin Engine

This post was last modified on 10 Oktober 2017 06:35

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Bermesin 2 Silinder Harganya Rp 60 Jutaan, Suzuki Rilis GSX-250R Model Baru

RiderTua.com - Suzuki GSX-250R, motor sport touring yang hanya dijual di 2 negara saja yakni Jepang dan China untuk saat…

24 April 2024

Daihatsu Lanjutkan Produksi Rocky-Raize di Jepang

RiderTua.com - Sebelumnya Daihatsu diketahui melakukan manipulasi tes tabrak terhadap sejumlah mobilnya yang dijual di Jepang. Akibatnya beberapa model seperti…

24 April 2024

Citroen Menjual C3 Aircross Dengan Harga Terjangkau Karena Ini

RiderTua.com - Citroen telah meluncurkan mobil terbaru lainnya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Model SUV ini menjadi model ketiga dalam varian…

24 April 2024

Tesla Turunkan Harga Mobil Listriknya Lagi?

RiderTua.com - Tesla masih memimpin penjualan mobil listrik secara global pada kuartal pertama tahun ini. Seharusnya mereka sudah dapat mempertahankan…

24 April 2024

Honda Mobilio Baru Terjual 194 Unit di Q1 2024

RiderTua.com - Honda telah mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus sepanjang Maret lalu. Dengan lebih dari 10 ribu unit mobil…

24 April 2024

‘Rolling in the City’ dengan New Honda Stylo 160

RiderTua.com - Kemarin Selasa 23/04, MPM Honda Jatim mengadakan acara rolling city bersama skutik premium fashionable mereka yakni New Honda…

24 April 2024