Categories: MotoGP

Gaya Menikung ‘Anak’ Rossi dan Marquez Ekstrem Mana ?

RiderTua MotoGP – Knee Down adalah salah satu cara cepat untuk melibas tikungan dengan menyangga lutut di aspal. Pebalap yang dianggap pertama melakukan knee down adalah pebalap lintasan es Finlandia, Jaarno Saarinen. Yang kemudian diadopsi oleh pebalap MotoGP Kenny Roberts. Selain Knee Down ada Elbow Down… Dari kedua foto diatas gaya menikung ‘Anak’ Rossi dan Marquez ekstrem mana ?

Gaya Menikung ‘Anak’ Rossi dan Marquez Ekstrem Mana ?

Francesco Bagnaia

Melalui akun resmi pebalap Ducati Francesco Bagnaia di @PeccoBagnaia membuat status yang bikin netizen melongo. Pasalnya gaya menikung ekstrem yang dia unggah terlihat sangat tidak biasa. Bagnaia merupakan anak didik Rossi di VR46 Riders Academi. Jika dilihat dari posisi corneringnya bisa dibilang mewakili 3 gaya atau teknik menikung : Knee Down, Elbow Down, Shoulder Down.. Atau bahkan Boot Down, karena sepatu balapnya ikut terseret..

Marc Marquez

Pebalap yang sudah tidak asing lagi dengan gaya menikung ekstrem adalah Marc Marquez. Lean Angle atau sudut kemiringan saat menikung sangat mengerikan. Kemampuan menikung Marc sulit disamai pebalap lain. Marc Marquez bahkan pernah melakukannya pada kecepatan 183 kpj. Di seri Mugello kemarin Marc Marquez menikung cepat dengan sudut kemiringan 65º di GP Italia 2019.

Gaya menikung ‘Anak’ Rossi dan Marquez ekstrem mana ?

Berikut Video Marc Marquez saat di GP Italia 2019

 

 

Francesco Bagnaia @PeccoBagnaia

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil FP3 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP3 WSBK Belanda 2024 ... Sabtu (20/4/2024), Pembalap Aruba.it Racing , Nicolo Bulega, membuat…

20 April 2024

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024

Chery Siapkan Model Omoda Terbaru Lainnya?

RiderTua.com - Kesuksesan Chery dalam menghadirkan Omoda 5 di pasar global menjadi alasan dihadirkan varian listriknya, yaitu Omoda E5. Sejak…

20 April 2024