Categories: Sepeda Motor

Yamaha Ikut Aliansi Honda-Suzuki-Kawasaki Buat Motor Listrik

RiderTua Motor – Kerja sama aliansi sudah semakin terlihat. Kali ini, diketahui ada empat produsen sepeda motor yang bergabung dalam aliansi. Yaitu Yamaha, Honda, Suzuki, dan Kawasaki. Yamaha ikut aliansi Honda-Suzuki-Kawasaki buat motor listrik.

Baca juga: Yamaha MT-09 Dirombak Menjadi Turbocharged Twin
(Foto: priceprice.com)

Yamaha Ikut Aliansi Honda-Suzuki-Kawasaki Buat Motor Listrik

Namun entah mengapa keberadaan aliansi ini seperti dirahasiakan oleh keempat produsen tersebut. Sebelum Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) mulai ‘membocorkannya’ dan mengaku kalau saat ini mereka tengah bekerja sama.

Aliansi ini akan bersama-sama mengembangkan sepeda motor listrik. Seperti menentukan desain baterai agar bisa digunakan bersama-sama. Sampai jenis infrastruktur yang dibutuhkan. Walaupun sudah mengkonfirmasi aliansi ini, YIMM belum memastikan dampak bagi pihaknya.

Lalu, YIMM sempat menyinggung soal infrastuktur pendukung yang ada di Indonesia. Memang saat ini belum banyak tersedia di Tanah Air. Hal ini mengingat regulasi kendaraan listrik masih belum rampung juga.

Sehingga dengan begitu, mungkin tidak dalam waktu dekat YIMM tidak akan mengenalkan model listriknya. Sementara di sisi lain, Astra Honda Motor (AHM) baru meluncurkan PCX Electric, walau masih sebatas sewa menyewa saja.

Sumber: DetikOto (20/04/2019)

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Hadirkan Dua Mobil Listrik Terbarunya!

RiderTua.com - Toyota kini memiliki sejumlah mobil listrik yang dijualnya di pasar global. Salah satunya bZ4X yang menjadi andalannya di…

27 April 2024

Toyota Alphard Kini Lebih Irit Bahan Bakar Dengan Teknologi Hybrid

RiderTua.com - Mobil hybrid Toyota di Indonesia kini cukup banyak modelnya dan dijual dalam harga yang bervariasi pula. Kebanyakan modelnya…

27 April 2024

Jorge Martin : Motor Tidak Ada Getaran!

RiderTua.com - Meski berada di posisi ke-5 dalam timesheet pada latihan hari Jumat di Jerez, Jorge Martin merasa dirinya jauh…

27 April 2024

Chery Tingkatkan Kapasitas Produksi Omoda E5!

RiderTua.com - Penjualan mobil Chery selama beberapa bulan terakhir di Indonesia masih cukup bagus. Terlebih bagi mobil listrik terbarunya, Omoda…

27 April 2024

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024