Categories: MotoGP

Yamaha "Semakin Di Depan" Hilang dari Livery YZR M1…???

RiderTua.Com— Penampakan YZR M1 versi 2016 memang paling ditunggu sebagai motor juara tahun lalu akan seperti apakah wujud liverynya, setelah melototi penampilan perdananya dan mencari tag line YAMAHA SEMAKIN DIDEPAN kok tidak kunjung menemukan jua… dimanakah gerangan….ada apa nih…pertanda apa…?
Walau akhirnya menemukan tapi kok nongolnya pada baju balap kedua pembalap..atau jangan-jangan baju balapnya itu masih pakai yang “versi” 2015…?
Atau Yamaha Indonesia sudah tidak jadi sponsor MotoGP lagi … semoga dipasang menyusul hehehehehe….
Ngemeng-ngemeng susah yang punya motor Livery MotoGP..tahun ini sudah tidak sama lagi dengan aslinya…. nah loh…

Semakin didepan digeser oleh Blue Core…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Replika Yamaha YZF-R1 Jonathan Rea Dijual Sangat Terbatas!

RiderTua.com - Replika motor balap Jonathan Rea Replica YZF-R1 di WSBK yang mengambil basis dari model standarnya, terinspirasi dari tim…

20 April 2024

Komentar Gigi Dall’Igna Atas Penampilan Marc Marquez, Bastianini, Pecco dan Martin di Texas

RiderTua.com - Meski Marc Marquez mengalami crash saat memimpin GP Amerika, General Manager Ducati Corse Gigi Dall'Igna memuji kecemerlangannya. Pembalap…

20 April 2024

Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 : Hujan, Bautista Tercepat!

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 ..Jumat, 19 April 2024, Dalam sesi FP2 WSBK Belanda yang…

19 April 2024

Stefan Bradl : Ketika Marc Marquez Jatuh, Acosta Pasti Tersenyum

RiderTua.com - Stefan Bradl dan Marc Marquez bekerja bersama untuk Honda selama bertahun-tahun. Setelah Baby Alien pindah ke tim satelit…

19 April 2024

Hasil FP1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP1 WSBK Belanda 2024 ..Jumat (19/4/2024), Pembalap ROKiT - Motorrad , Toprak Razgatlioglu menjadi…

19 April 2024

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024