Categories: MotoGPYAMAHA

Naga-Naganya Valentino Rossi Front Row dan Podium 1 nih….!!!

RiderTua.Com— Gelagat hasil bagus  di torehkan Valentino Rossi demi menjaga point Juaranya… Entah Underpressure atau tidak yang jelas dengan selisih 1 point saja dengan Lorenzo membuatnya seperti termotivasi kali ini..dari Latihan bebas 1-2-3 tampak selalu dibarisan depan..bahkan di latihan penutup menjadi yang tercepat, sepertinya dia berusaha keras dengan paket motor barunya…berusaha didepan dan didepan Jorge adalah mutlak… namun apakah semua akan mudah…???

Pertama dia harus berhadapan dengan Lorenzo kecepatan tunggangan mereka 11-12 bahkan jika salah setingan di jelang Race akan jadi blunder..performa akan menjadi “serupa tapi tak sama” dan akan terlihat selisihnya saat akhir balapan… seperti yang dialami seri Catalunya…

Ancaman kedua datang dari Duo Repsol.. walau berada diluar 5 besar mereka jangan dilupakan..saat latihan ke-3 mereka sedang uji coba perangkat baru..dan bisa jadi akan dipilih mana yang akan dipakai dalam balapan Sabtu esok…. dan selisihnya “cuma” 0,3 detik…dan itu bukan enteng bagi Rossi…
Bagaimana dengan Ducati…?  untuk level ini entah disengaja atau tidak paket Ducati hingga saat ini masih lemah di paruh ke dua balapan….

Namun bukan Rossi jika tidak punya mental “Fighter” dan pastinya akan seru melihat kemampuan motor Rossi sekencang rivalnya saat ini….
Kuncinya adalah jangan membuang waktu dibelakang Lorenzo dan terhalang rider lain… Lorenzo adalah Lawan sesungguhnya….!!!

 

Hasil Free Practice 3 Assen

1 Valentino ROSSI Yamaha 1’33.167
2 Jorge LORENZO Yamaha 1’33.275
3 Andrea IANNONE Ducati 1’33.292
4 Andrea DOVIZIOSO Ducati 1’33.356
5 Bradley SMITH Yamaha 1’33.387
6 Marc MARQUEZ Honda 1’33.477
7 Dani PEDROSA Honda 1’33.508

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Ducati Harus Memberi Pecco Motor Terbaik untuk Meng-KO Jorge Martin

RiderTua.com - Ducati harus memberi Pecco motor terbaik untuk meng-KO Jorge Martin... Kejuaraan dunia MotoGP 2024 dimulai dengan penuh kejutan…

19 April 2024

Rumor Jack Miller Ditukar Pedro Acosta Musim Ini, Ini Jawaban Bos KTM

RiderTua.com - Secara kontrak KTM dapat menukar pembalap antar timnya di tengah musim, tetapi pabrikan asal Austria itu tidak berencana…

19 April 2024

Wuling Dkk Tawarkan Diskon Untuk Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Wuling masih menjadi pemimpin penjualan mobil listrik di Indonesia pada Maret lalu. Binguo yang mampu menjadi model BEV…

18 April 2024

Hyundai, Kia, dan Toyota Hadirkan Diskon Untuk MPV Mewahnya

RiderTua.com - Hyundai tidak hanya menghadirkan low MPV Stargazer di Indonesia, tetapi juga MPV mewah Staria. Nyatanya model ini hadir…

18 April 2024

Marc Marquez Bahagia: Di Qatar Duel Melawan Martin, di Portimao Bertarung dengan Pecco!

RiderTua.com - Marc Marquez kehilangan peluang meraih kemenangan di GP Amerika karena masalah pengereman, sehingga rider Gresini Ducati itu gagal…

18 April 2024

Siap Dibawa Trabasan! Modifikasi Honda CB350 RS Jadi Motor Scrambler

RiderTua.com - Dirt Freak Jepang yang menyediakan banyak sparepart modifikasi, kini mereka mengenalkan Honda CB350 RS yang telah dimodifikasi menjadi…

18 April 2024