Inilah penyebab Posisi 13 Marc Marquez…!!

marc-marquez-dani-pedrosa

RiderTua.Com—Mendapati posisi 13 atau Grid 5 saat start di Mugello Hari ini bisa dipastikan Marquez akan “menggila” saat balapan nanti…sepertinya typical Marc adalah lebih baik tidak dapat point daripada nanggung…seperti perjudian layaknya…Marquez ogah bermain aman…
Kondisi ini memang kebalikan dari Iannone yang lebih dan sangat beruntung pada seri Mugello kali ini…

Hanya meraih satu kemenangan tidaklah cukup untuk menjadi juara dunia, apalagi seri berikutnya tidak konsisten sambangi podium.. selama 5 seri hanya satu menang , mengalami insiden di Argentina, seri-seri sebelumnya memang kurang bagus dan hari ini saat Kualifikasi juga melakukan kesalahan…

“Marquez  tidak menggunakan ban lunak baru pada akhir FP3 dan posisinya melorot drastis dan tidak otomatis masuk ke Q2….mungkin merasa yakin dengan satu ban saat Q1  ternyata itu juga salah strategi..dipecundangi Yonny Hernandez  “

Dengan posisinya yang jauh terpaut dari pemimpin balapan Vale dengan 33 point maka bisa jadi Marquez akan memaksa kali ini…namun dengan banyaknya kesalahan demi kesalahan seharusnya Marquez belajar lebih “Slow” dalam menyikapi kondisi ini..tidak juara tahun ini bisa lagi tahun berikutnya…jika memaksa dan sering jatuh akan menabung “cedera” seperti yang dialami Pedrosa….
Apakah hanya karena salah strategi saat pilih ban atau memang paket RCV 2015 ini buruk…akan kita lihat jawabnya di race nanti sore… ciaooo……

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024