Categories: Sepeda Motor HONDA

Ternyata Honda Beat ACG Mampu Membuat "Rujuk" Konsumen yang sudah "Pisah Ranjang"

BeAT CW Merah

Mendapati konsumen yang dulunya punya Beat Generasi pertama rujuk kembali setelah dia meminang produk tetangga sebelah membuat RT terinspirasi menuangkan dalam bentuk tulisan… wealah..ternyata dengan menghilangkan fitur bletak saja konsumen lama bakalan balik kucing…pilih dia lagi… inilah harusnya yang dilakukan produsen..mendengar dan mengaplikasikan keluhan konsumen demi menyempurnakan produk barunya….

Bahkan desain Beat dijadikan trend dan “cetakan” oleh kompetitornya… model beat memang manis dan elegan..tidak terlalu “liar” garis desainnya..namun cukup dinamis….
Dimensi Beat Mio adalah ukuran yang paling dicari dan ideal…tidak kecil dan tidak besar…cukupan…

Kembali ke cerita diatas:

Sebut saja  bunga… dulu dia memilih Beat karena imut ..ketika dia bosan dengan beat dia beralih ke Mio…dan kemarin RT lihat si bunga merengek minta dibelikan Beat terbaru yang starternya halusss katanya….bisa jadi hanya rubah desain tapi masih bletak tak membuat bunga memilihnya(Gen 2)..kini dengan Beat CBS-ISS-ACG..semua berubah…
Mungkin ini hanya contoh kecil saja dan pelajaran buat pabrikan jika varian terlaris mereka jangan disia-siakan…sempurnakan dan dengar kemauan konsumen…kalau produknya pengin dibeli terus dan konsumen gak pindah ke lain  hati..

*Bahkan konsumen yang sudah cerai dengan Beat pun, Bisa Rujuk kembali….

Apakah begono…???

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024