Categories: Sepeda Motor

Yamaha Filano ‘Mirip’ Vespa dan Scoopy?

RiderTua.com – Model yang lagi ngetrend sudah sepantasnya di maksimalkan, dan strategi inilah yang (sepertinya) dijalankan pabrikan garputala.. Memang sesuatu kalau lagi viral akan cepat diterima pasar.. seperti lato-lato yang lagi booming dan terkenal.. ? Di ranah roda dua hal ini bisa dilihat dari varian baru Yamaha Filano, desain klasik sangat diminati saat ini dan kedepan.. Karena konsumen sudah bosan dengan model yang terlalu modern, dan tentunya ada kelompok konsumen penyuka model klasik-futuristik (manusia suka yang unik-unik)..

Dan Vespa merupakan sumber dari segala keunikan jika bicara masalah skuter.. Di sini Yamaha sepertinya jeli juga dengan menggabungkan semua kelebihan skuter yang lagi naik daun yakni Vespa dan Scoopy, meskipun ‘tidak sama persis’ namun ada kemiripan secara konsep dasar..

Jelas bukan mesin dan teknologinya yang kita bicarakan, karena basis teknologinya berbeda. Tampilan unik klasik-modern inilah yang berusaha diolah oleh pabrikan roda dua ini dalam menelurkan produk scooter mereka.. Jelas persaingan desain ini sudah sering dilakukan pabrikan manapun di dunia..

Yamaha Grand Filano Hybrid-Connected Pilihan Warna

Meskipun mirip namun Yamaha mampu mengemas dengan lebih cantik dan modern. Hal ini justru memperingatkan rival baik Honda dan Vespa agar lebih waspada dengan strategi Yamaha ini.. Mereka akan merebut konsumen di kelas skutik retro-modern ini…

Namun pilihan terakhir akan berada di tangan konsumen.. apakah dengan model ini mereka akan jatuh cinta dan Filano ini akan laris manis tanjung kimpul? kita tunggu saja sepak terjangnya..

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Yamaha Bisa Ikuti Jejak Suzuki Keluar dari MotoGP?

RiderTua.com - Yamaha harus mengembangkan mesin V4 agar mempercepat kemajuan mereka, yang diharapkan akan membuat mereka bertahan di MotoGP dalam jangka…

20 April 2024

Hasil Superpole WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil Superpole WSBK Belanda 2024 .. Sesi ini tetap berlangsung dalam kondisi basah.. Jonathan Rea…

20 April 2024

Hasil FP3 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP3 WSBK Belanda 2024 ... Sabtu (20/4/2024), Pembalap Aruba.it Racing , Nicolo Bulega, membuat…

20 April 2024

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024