Categories: MotoGP

Hasil Tes Pramusim MotoGP 2022 Mandalika Day-2 (11:00): Semakin Cepat!

RiderTua.com – Sabtu, 12 Februari, Hasil Tes Pramusim MotoGP 2022 Mandalika Day-2 (11:00): Semakin cepat, awalnya pukul 10 pagi, Alex Rins mengalahkan catatan waktu tes MotoGP hari Jumat pertama milik Pol Espargaro (Honda Repsol) 1:32.466 dengan 1:31.884.. Namun satu jam kemudian Brad Binder dari KTM mampu melibas catatan waktu itu dengan 1:31.814, diikuti oleh Fabio Quartararo dari Yamaha dengan 1:31.820.. Menurut beberapa pembalap, jika hujan tidak turun, beberapa pembalap memperkirakan bisa mencapai waktu 1:29 detik.. Di mana mungkin akan terjadi pada sesi penutupan tes pada hari ketiga (Minggu).

Setelah tes dua hari di Sepang di Indonesia pembalap reguler medapat kesempatan selama dua hari, menandai kali terakhir untuk waktu di atas trek resmi MotoGP sebelum digelarnya seri pembuka musim 2022 Qatar bulan depan.

Balapan seri Mandalika, GP Indonesia pertama kali dilaksanakan di Indonesia sejak 1997, yang tahun ini dijadwalkan pada 18-20 Maret. Tes pramusim di Mandalika berlangsung dari jam 9 pagi sampai jam 5 sore, dilanjutkan dengan latihan start…

Hasil Tes Pramusim MotoGP 2022 Mandalika Day-2 (11:00):

No. Rider Team (Motor) Waktu
1 Brad Binder Red Bull KTM (RC16) 1: 31.814
2 Fabio Quartararo Monster Yamaha (YZR-M1) +0.006
3 Alex Rins Suzuki Ecstar (GSX-RR) +0.070
4 Enea Bastianini Gresini Ducati (GP21) +0.073
5 Aleix Espargaro Aprilia Racing (RS-GP) +0.092
6 Jorge Martin Pramac Ducati (GP22) +0.266
7 Maverick Vinales Aprilia Racing (RS-GP) +0.300
8 Johann Zarco Pramac Ducati (GP22) +0.413
9 Takaaki Nakagami LCR Honda (RC213V) +0.486
10 Luca Marini Mooney VR46 Ducati (GP22) +0.503
11 Raul Fernandez KTM Tech3 (RC16) +0.587
12 Marc Marquez Repsol Honda (RC213V) +0.600
13 Alex Marquez LCR Honda (RC213V) +0.705
14 Miguel Oliveira Red Bull KTM (RC16) +0.792
15 Franco Morbidelli Monster Yamaha (YZR-M1) +0.840
16 Joan Mir Suzuki Ecstar (GSX-RR) +1.016
17 Pol Espargaro Repsol Honda (RC213V) +1.044
18 Francesco Bagnaia Ducati Lenovo (GP22) +1.108
19 Andrea Dovizioso WithU Yamaha RNF (YZR-M1) +1.188
20 Remy Gardner KTM Tech3 (RC16) +1.296
21 Jack Miller Ducati Lenovo (GP22) +1.314
22 Marco Bezzecchi Mooney VR46 Ducati (GP21) +1.351
23 Fabio Di Giannantonio Gresini Ducati (GP21) +1.845
24 Darryn Binder WithU Yamaha RNF (YZR-M1) +1.860

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Superpole WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil Superpole WSBK Belanda 2024 .. Sesi ini tetap berlangsung dalam kondisi basah.. Jonathan Rea…

20 April 2024

Hasil FP3 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP3 WSBK Belanda 2024 ... Sabtu (20/4/2024), Pembalap Aruba.it Racing , Nicolo Bulega, membuat…

20 April 2024

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024