Categories: Otomotif

Pajak Naik, Harga Mobil LCGC Tak Murah Lagi ?

RiderTua Mobil – Banyak konsumen yang mengidamkan mobil dengan harga terjangkau. Para produsen mobil memang menawarkan mobil dengan harga termurah, walaupun banyak fitur yang ditanggalkan. Pajak naik, harga mobil LCGC tak murah lagi.

Baca juga: Tren Mobil LCGC 5-Seater Mulai Tergeser, 7-Seater ‘Naik Daun’
mobil-lcgc

Pajak Naik, Harga Mobil LCGC Tak Murah Lagi ?

Di Indonesia ada satu varian mobil yang dikhususkan bagi konsumen dengan low budget, yaitu LCGC. Mobil ini selain murah juga memiliki kemampuan mesin yang agak kecil daripada hatchback. Meskipun begitu, penjualannya tetap lancar sampai sekarang.

Namun semua berubah saat pemerintah mulai menetapkan harmonisasi skema PPnBM (Pajak Penjualan atas Barang Mewah) untuk roda empat. Dimana LCGC mengalami kenaikan PPnBM sebesar 3 persen dari sebelumnya nol persen.

Bagaimana bisa? Ternyata skema PPnBM kini tidak berdasar dari kapasitas mesin, namun emisi CO2. Jika emisinya lebih rendah, maka akan terkena pajak lebih rendah, begitupun sebaliknya.

Ternyata hal ini dilakukan agar memberi ruang bagi mobil listrik. Memang Indonesia saat ini masih dalam proses memasuki era kendaraan listrik, walau terlambat. Setidaknya, ini bisa menjadi peluang agar mobil listrik bisa laris di pasaran.

Dengan adanya kenaikan ini, maka harga mobil LCGC bisa ikut naik. Sebenarnya harga minimal untuk sebuah mobil LCGC yaitu Rp 95 juta. Namun kini harga termurah untuk LCGC mulai dari Rp 100-150 juta.

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024

Dani Pedrosa : Saya Terkejut dengan Performa Acosta dan Masalah yang Dihadapi Miller dan Binder

RiderTua.com - Dani Pedrosa akan tampil di GP Jerez sebagai entry wildcard dan akan menunggangi KTM RC 16 pabrikan ketiga akhir…

27 April 2024

Luca Marini Berharap Mendapatkan Efek Positif dari Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah menjadi pembalap pabrikan Honda, pamor Luca Marini semakin memudar. Dia mengharapkan pembalikan tren yang sangat dibutuhkan pada…

27 April 2024

Maverick Vinales : Mungkin Massimo Rivola Ingin Saya Segera Menandatangani Perpanjangan Kontrak

RiderTua.com - Maverick Vinales tampil luar biasa di COTA Austin. Dengan kemenangannya di balapan utama, kini dia berhasil mencetak rekor sebagai…

27 April 2024

Hasil Latihan MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - 10 pembalap yang lolos ke Q2.. Latihan MotoGP di Sirkuit Jerez berlangsung hari ini,…

26 April 2024