Categories: MotoGP

Jorge Lorenzo : Marc Semakin Panas Semakin Cepat …Honda Dilawan, Ora Iso Coy… !!!

RiderTua.Com— Ada hal menarik diungkapkan Lorenzo kala persiapan jelang balap/ pra rece sabtu kemarin, dimana dia ungkapkan beberapa sesi sebelumnya terutama di pagi hari motor-motor Honda dengan di kendarai Dani dan Marc berada dibelakang Lorenzo dalam kecepatan namun itu terjadi pada pagi hari..dan ketika siang dan suhu semakin panas motor rivalnya itu semakin cepat saja dan terbukti di kualifikasi akhir keduanya berada di posisi 1-2, di barisan depan… woalah..Honda dilawan… 😀

“Saya berfikir bahwa pada hari Sabtu pagi aku adalah orang yang memiliki Pace terbaik, dimana Marc berada tepat di belakang saya. Dani terlihat biasa-biasa saja pada pagi harinya…. Namun justru semakin mendapat  panas, semakin cepat, terbukti  pada hari Jumat dan Sabtu mereka masing-masing menjadi sangat kuat . … mungkin harus  kita tunggu dan lihat bagaimana perkembangan cuaca  pada Minggu, Dani dan Marc akan sangat kuat, Tapi saya  berpikir bahwa kita akan bisa bersaing dengan Honda, terutama karena balapan sangat panjang  selama 20 lap, Mungkin mereka akan berbeda dengan kondisi penuruan ban saat balapan sesungguhnya…walaupun dalam  kualifikasi Honda lebih banyak bahan bakar di dalam tangki daripada yang kita miliki “

Terlihat Lorenzo kemungkinan akan terhalang oleh duo Honda dimana saat kualifikasi begitu kuat walau dia tahu bahan bakar atau motor mereka lebih berat saat kualifikasi, namun yang pasti jika suhu lintasan saat balapan Minggu semakin panas maka Honda akan semakin cepat… memang Honda mah gitu…

Ora iso Coy….. kekekeke  😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024