Categories: All News

Tidak Ada Marka Jalan = Hukum Rimba Berlaku….

Pagi berangkat kerja ada perbaikan jalan… aspal ditinggikan jadi tambah halus muluss jalanan… enak memang kalau yang mulus -mulus … kebetulan jalannya memang jalur provinsi jadi biasa kalau pengendara kadang memacu kendaraannya sampai limitnya…namun satu hal yang menghilang kala perbaikan jalan adalah marka jalan alias garis pembatas tengah jalan… ketika marka itu tidak ada pengguna jalan jadi seenaknya saja memakai “hak” orang lain..jalur kita sering dia ambil seenak perutnya..akhirnya sing waras ngalah ..(Yang normal mengalah)….

Memang kita kalau tidak ada rambu-rambu, kadang juga seenaknya saat menggunakan jalan… padahal sudah tau disitu ada sekolah,pasar,masjid/tempat ibadah tetap Gas poll rem blong… harusnya kurangi dikitlah speednya… apalagi contoh diatas:  tanpa marka hukum rimba berlaku… siapa yang berani ya jalannya ditengah -tengah… semua minggir… kalau tidak ada tanda dilibas… *Indahnya berbagi jalan……….

pict: kaskus.co.id

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Antrian Pesanan Toyota Vellfire Kini Mencapai Enam Bulan!

RiderTua.com - Toyota Alphard dan Vellfire di Indonesia kini mendapatkan model generasi terbarunya setelah sekian lama. Kedua mobil MPV mewah…

5 Mei 2024

Status Quo Kontrak Pembalap MotoGP : Ducati Panas..!

RiderTua.com - Sudah ada beberapa perubahan di bursa transfer fase awal MotoGP musim 2024. Saat ini 16 dari 22 pembalap…

5 Mei 2024

Skutik Italia yang Klasik, Lambretta Resmi Rilis G350 Series II

RiderTua.com - Lambretta, merupakan pabrikan motor asal Italia yang punya desain skutik klasik legendaris. Baru-baru ini mereka telah meluncurkan skutik…

5 Mei 2024

Davide Brivio Ingin Membawa Trackhouse Aprilia Seperti Suzuki

RiderTua.com - Davide Brivio, Manajer tim Trackhouse itu bertujuan untuk mempertemukan mantan pembalap Suzuki Joan Mir dan Alex Rins dalam…

5 Mei 2024

Gresini Mengalami Momen Emas Sejak Marquez Tiba

RiderTua.com - Carlo Merlini, manajer tim Gresini, antusias usai podium diraih Marc Marquez di Jerez. Kemenangan keenam tim satelit di…

5 Mei 2024

KTM Menemukan Sesuatu yang Menarik di Tes Jerez

RiderTua.com - Francesco Guidotti, manajer tim KTM, menyampaikan pendapatnaya setelah tes terakhir, apakah kita akan melihat motor KTM RC16 yang…

5 Mei 2024