Casey Stoner - Pecco Bagnaia

Stoner : Pecco Gagal Juara Dunia? Apapun Bisa Terjadi!

RiderTua.com – Di kejuaraan MotoGP musim ini Pecco Bagnaia memimpin klasemen untuk waktu yang sangat lama, secara psikologis paling percaya diri. Namun dia juga menyadari kemungkinan gagal meskipun berapa persen pasti ada, meskipun dia punya strategi dengan berusaha bertahan dan membawa pulang poin penting untuk klasemen. Jumlah kesalahan menurun drastis, namun tantangan perebutan gelar adalah…

Baca Selengkapnya
Casey Stoner

Casey Stoner : Terlalu Banyak Eletronik di MotoGP Itu Harus Dihentikan

RiderTua.com – Sebelum Pecco Bagnaia, Casey Stoner adalah satu-satunya pembalap yang berhasil memenangkan gelar juara dunia MotoGP bersama Ducati (pada 2007). Setelah kembali merengkuh gelar dunia untuk kedua kali pada 2011 (dengan Honda), pembalap yang saat itu berusia 27 tahun itu memutuskan gantung helm pada akhir musim 2012. Casey Stoner kembali ke paddock MotoGP untuk melakukan…

Baca Selengkapnya
Pecco Bagnaia-Casey Stoner

Casey Stoner : Sewaktu di Ducati Saya Membuktikan Bisa Membalap Tanpa Aerodinamika

RiderTua.com – Casey Stoner dikenal sangat kritis terhadap perkembangan MotoGP saat ini. Baru-baru ini, rider asal Australia itu menekankan bahwa pengembangan aerodinamika hanya menghabiskan banyak sumber daya dan bikin kesulitan pabrikan Jepang seperti Honda dan Yamaha. Stoner membuktikan hal tersebut saat masih menjadi test rider Ducati pada 2016. 4 tahun pasca pensiun, Juara Dunia MotoGP…

Baca Selengkapnya
Casey Stoner MotoGP

Casey Stoner : Jika Terlibat di Dorna Saya akan Membuat Perubahan Besar!

RiderTua.com – Saat hadir di Goodwood Festival on Speed, Casey Stoner mengomentari format balap yang baru musim ini. “Saya tidak suka sprint race. Bahkan separuh dari lintasan tidak sampai ke grid start, karena setiap pembalap harus ngepush jauh melampaui batas dan dalam waktu sesingkat mungkin,” tegas mantan pembalap berusia 37 tahun itu merujuk pada fakta…

Baca Selengkapnya
Casey Stoner

Casey Stoner : Seperti Suzuki, Saya Khawatir Honda dan Yamaha Juga akan Hengkang dari MotoGP

RiderTua.com – Casey Stoner ikut prihatin dengan situasi sulit yang dihadapi Honda dan Yamaha di MotoGP. Namun dia melihat pabrikan Jepang sebagai korban utama dari perkembangan teknis di kelas utama. Selama berkunjung ke Goodwood Festival of Speed di Inggris, mantan pembalap asal Australia itu mengatakan, “Saya tidak berpikir Honda dan Yamaha harus disalahkan atas situasi…

Baca Selengkapnya