Categories: Otomotif

Harga Toyota Yaris Naik Jelang Lebaran

RiderTua.com – Toyota Yaris tetap memimpin pasar mobil hatchback di Indonesia. Namun seperti biasa, harga jualnya mengalami kenaikan mulai awal April ini, meski kemungkinan ini dilakukan menjelang Lebaran. Sementara Toyota Yaris naik harganya, tapi tidak dengan dua model di kelasnya. Suzuki dan Honda sendiri masih mempertahankan harga lamanya.

Baca juga: Peluang Toyota Fortuner Hybrid Dijual di Indonesia

Toyota Yaris Mengalami Kenaikan Harga

Memang Yaris menjadi salah satu mobil yang diunggulkan Toyota di Tanah Air. Dengan ribuan unit yang bisa terjual, model ini juga menjadi yang paling unggul di kelasnya. Ditambah dengan kenaikan harga mulai awal bulan ini, banderolnya sebenarnya masih berada di atas Rp 300 jutaan.

Yaris S GR Sport dengan transmisi manual yang awalnya dijual Rp 308,1 juta kini naik menjadi Rp 309,65 juta. Sedangkan varian CVT untuk Yaris S GR Sport sebelumnya dijual dengan harga Rp 325,7 juta naik menjadi Rp 327,25 juta. Harga ini cukup mahal kalau dibandingkan dengan model hatchback lainnya.

(Buss The World)

Harga Masih Sama

Sementara itu, Honda City Hatchback maupun Suzuki Baleno Hatchback masih mempertahankan harga lamanya. Memang keduanya tidak menaikkan harganya, tapi bahkan dengan Yaris yang sudah berubah banderolnya, Yaris masih unggul jauh. Jelas dengan selisih penjualan yang cukup jauh membuatnya unggul dari kedua model tersebut.

Yaris sendiri mendapat banyak penyegaran, walau kini sudah jarang disegarkan. Sementara itu Baleno Hatchback sudah memasuki model generasi terbaru yang lebih modern dan pastinya menawarkan lebih banyak fitur. Tapi harganya lebih murah dari Yaris dan City Hatchback, dimana mobil Honda tersebut dibanderol paling mahal di kelasnya.

Persaingan di segmen hatchback masih cukup ketat. Bahkan dengan Yaris yang sudah mendominasi pasarnya.

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024