Categories: Otomotif

Mobil SUV Makin Laris Makin Tak Ramah Lingkungan ?

(Foto: Metro News.com) suv diesel

RiderTua.com – Mobil – Boleh dibilang SUV menjadi tren yang sedang naik daun saat ini. Bagaimana tidak, pertumbuhan penjualan mobil bongsor nan gagah ini semakin meningkat. Namun ada yang mulai mengkhawatirkan kalau makin banyak SUV maka makin tak ramah lingkungan. Mobil SUV makin laris makin tak ramah lingkungan.

(Foto: inews) mobil suv
Baca juga: SUV Cullinan Bantu Sumbang Penjualan Rolls-Royce

Mobil SUV Makin Laris Makin Tak Ramah Lingkungan ?

Tren ini tak hanya terjadi di luar negeri, tetapi juga di Indonesia. Penjualan mobil SUV cukup bagus, walau segmen lainnya menurun. Salah satunya low SUV Toyota Rush, yang pertumbuhan penjualannya positif.

Walau begitu, rupanya ada yang mengkhawatirkan kalau makin banyak SUV, maka makin banyak emisi yang ada di lingkungan. Dilansir dari detik.com (14/01/2020), lebih dari 200 juta unit mobil SUV tersebar di seluruh dunia. Data ini dikumpulkan oleh International Energy Agency (IEA).

Angka ini meningkat 35 persen dari tahun 2010. Namun IEA melihat SUV sebagai penyumbang emisi karbon paling banyak. Apalagi kalau mobil tersebut adalah mobil diesel dan boros bahan bakar.

IEA berharap para produsen mobil bisa membuat SUV yang ramah lingkungan. Ini merupakan sesuatu yang sudah dilakukan oleh produsen mobil. Ada beberapa model SUV yang menggunakan teknologi hybrid, plug-in hybrid, sampai listrik murni.

Di negara seperti Jerman saja, hanya SUV beremisi rendah yang boleh dijual. Sepertinya ada yang sudah memikirkan dampak dari larisnya SUV. Namun setidaknya produsen mobil sudah memiliki solusinya, yaitu membuat SUV ramah lingkungan.

This post was last modified on 15 Januari 2020 07:06

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Mini Aceman Resmi Dirilis, Crossover Listrik yang Tampil Menarik

RiderTua.com - Mini memang dikenal dengan sejumlah produknya yang memiliki kualitas tinggi. Termasuk mobil listrik pertamanya yang dirilis beberapa tahun…

26 April 2024

Mitsubishi Hadirkan Penyegaran Untuk ASX di Eropa

RiderTua.com - Mitsubishi memiliki beberapa mobil SUV yang dijualnya di pasar global. Salah satunya ASX, yang sebenarnya merupakan versi Eropa…

26 April 2024

Fabio Quartararo : Calon Tim Satelit Yamaha Harus Diperlakukan Seperti Tim Pabrikan

RiderTua.com - Ketika berbicara tentang sirkuit Jerez, Fabio Quartararo teringat kembali kesuksesannya di masa lalu. Dalam 4 tahun terakhir, rider…

26 April 2024

Peluang Citroen Mengekspor Mobil Rakitan Lokal

RiderTua.com - Citroen telah memastikan akan memulai produksi mobilnya di Indonesia pada Juli mendatang. Model yang akan dirakitnya untuk pertama…

26 April 2024

Marc Marquez : Ternyata Aku Masih Cukup Cepat!

RiderTua.com - Bagaimana jika Marc Marquez tetap melanjutkan dengan Honda?.. 'Saya bisa patah semangat ' katanya... Marc Marquez dipindahkan dari…

26 April 2024

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024