Categories: Otomotif

Toyota Ingin Kembangkan Mobil Hidrogen Fuel Cell Lagi

(Foto: Otomotif Kompas)

RiderTua.com – Mobil, Saat ini, semakin banyak mobil bertenaga listrik dan hybrid di seluruh dunia, tak terkecuali Indonesia. Meskipun sebenarnya cukup sulit untuk menerapkan kendaraan listrik di suatu negara. Karena mayoritas masyarakat masih tak ingin jauh dari mobil bensin. Toyota ingin kembangkan mobil hidrogen fuel cell lagi.

Baca juga: Generasi Kedua Toyota 86 Lebih ‘Asyik’ dari Supra ?

Toyota Ingin Kembangkan Mobil Hidrogen Fuel Cell Lagi

Selain itu, infrastruktur pengisian daya baterai masih belum memadai. Memang sebenarnya masih ada bahan bakar alternatif lain selain listrik atau hybrid. Yaitu hidrogen fuel cell.

Di dunia, baru ada dua perusahaan mobil yang memiliki model hidrogen fuel cell, yaitu Honda dan Toyota. Tapi keduanya baru memiliki satu mobil hidrogen, yaitu FCX Clarity dan Mirai.

Sebenarnya Toyota yang lebih dulu mengembangkan generator hidrogen fuel cell sejak tahun 1992. Generator tersebut pertama kali dipasang pada mobil SUV konsep FCEV. Tapi Mirai menjadi mobil hidrogen pertama dari Toyota yang dijual ke pasar internasional.

Dalam mewujudkan Toyota Environmental Challenge 2050, produsen mobil ini dikabarkan sedang mengembangkan hidrogen fuel cell lebih jauh lagi. Hasil pengembangan tersebut mungkin akan diterapkan pada Mirai generasi kedua.

Jika berhasil, maka generator hidrogen fuel-cell bisa diterapkan pada mobil Toyota lainnya. Walau efisiensi, daya tahan, serta stabilitas tenaganya masih harus ditinjau lebih lanjut.

Referensi: Otosia.com (26/09/2019)

Rafie Satya Pradipta

Leave a Comment

Recent Posts

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024

Dani Pedrosa : Saya Terkejut dengan Performa Acosta dan Masalah yang Dihadapi Miller dan Binder

RiderTua.com - Dani Pedrosa akan tampil di GP Jerez sebagai entry wildcard dan akan menunggangi KTM RC 16 pabrikan ketiga akhir…

27 April 2024

Luca Marini Berharap Mendapatkan Efek Positif dari Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah menjadi pembalap pabrikan Honda, pamor Luca Marini semakin memudar. Dia mengharapkan pembalikan tren yang sangat dibutuhkan pada…

27 April 2024

Maverick Vinales : Mungkin Massimo Rivola Ingin Saya Segera Menandatangani Perpanjangan Kontrak

RiderTua.com - Maverick Vinales tampil luar biasa di COTA Austin. Dengan kemenangannya di balapan utama, kini dia berhasil mencetak rekor sebagai…

27 April 2024