Categories: Sepeda Motor

Motor-Motor Kustom Keren Mejeng di Intermot 2018

RiderTua Motor – Ajang pameran motor Intermot 2018 baru saja dibuka. Pameran bergengsi dan terbesar ini diadakan di Kota Koln Jerman. Anda bisa menyaksikan deretan motor-motor baru, motor konsep bahkan motor kustom di ajang ini. Motor-motor kustom keren mejeng di Intermot 2018.

Baca juga: The Greatest Bike 2018 Motor Kustom ini Ciamik Banget
(Foto: Liputan6.com)

Model Out Off The Box

Pameran ini diadakan mulai tanggal 3 hingga 7 Oktober 2018. Ada puluhan motor kustom dari berbagai belahan dunia ikut mejeng disini. Para builder-builder kelas dunia ini sukses membuat decak kagum pengunjung. Bentuknya, modelnya, detailnya sungguh luar biasa keren.

(Foto: MCN)

Kreasi para builder ini macem-macem. Bahkan banyak yang menggunakan gaya yang ‘out off the box’ sebuah motor. Dalam arti kata lain, modelnya enggak biasa dan bisa dibilang agak nyleneh. Meskipun bentuk motor hasil modifan ini bisa dibilang di luar nalar namun semua motor ini bisa tetap fungsional layaknya motor pada umumnya.

Tak hanya bergaya ‘aneh’ namun banyak juga motor kustom yang didandani dengan sangat futuristik nan modern. Builder asal Indonesia juga ada disana loh ! Sebuah motor kustom yang diberi nama Pantastico milik Vero dari Veroland menjadi salah satu peserta yang ikut mejeng di pameran ini. Doi mengungkapkan kebanggaannya bisa mewakili Indonesia di ajang ini.

“Dunia kustom sedang berkembang pesat. Saya bangga bisa hadir disini mewakili Indonesia bertemu dengan builder lain dari berbagai negara”

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Chery Tingkatkan Kapasitas Produksi Omoda E5!

RiderTua.com - Penjualan mobil Chery selama beberapa bulan terakhir di Indonesia masih cukup bagus. Terlebih bagi mobil listrik terbarunya, Omoda…

27 April 2024

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024

Dani Pedrosa : Saya Terkejut dengan Performa Acosta dan Masalah yang Dihadapi Miller dan Binder

RiderTua.com - Dani Pedrosa akan tampil di GP Jerez sebagai entry wildcard dan akan menunggangi KTM RC 16 pabrikan ketiga akhir…

27 April 2024

Luca Marini Berharap Mendapatkan Efek Positif dari Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah menjadi pembalap pabrikan Honda, pamor Luca Marini semakin memudar. Dia mengharapkan pembalikan tren yang sangat dibutuhkan pada…

27 April 2024