Categories: Otomotif

Datsun Go+ dan Cross Tidak Bisa Bagi Komponen?

RiderTua Mobil – Datsun Cross menjadi model ketiga setelah Go dan Go+ dan baru diluncurkan bulan Januari lalu. Mobil berjenis crossover ini menggunakan komponen yang benar-benar baru. Inilah yang membuatnya menjadi mobil non-subsidi pertama dari Datsun. Datsun Go+ dan Cross tidak bisa bagi komponen.

Baca juga: Datsun Mau Move On dari LCGC Tapi Tak Mau Meninggalkannya, Piye Tho ?
datsun go 2016

Sama-sama Datsun Tapi Tak Bisa Bagi Komponen?

Menurut Datsun, memang Cross menggunakan platform yang sama dengan Go+ dan juga memiliki tiga baris bangku. Tetapi ada beberapa komponen yang membuatnya tidak bisa berbagi satu sama lain. Seperti pengaturan ground clearance, ukuran roda, dan beberapa komponen lain.

Artinya jika ada yang ingin memodifikasi Cross dengan menggunakan komponen dari Go+ atau sebaliknya, maka Datsun tidak menyarankan hal tersebut. Karena ditakutkan akan terjadi masalah. Contohnya pada headlamp (lampu utama) pada Cross memang terlihat unik, tetapi tidak akan cocok kalau dipasangkan ke Go+. Mungkin akan terjadi masalah korsleting atau semacamnya.

Kemudian Cross memiliki komponen lain yang tidak akan cocok dipasangkan pada Go+, bahkan untuk mobil LCGC lain. Yaitu roof rail, karena desain setiap atap mobil tidaklah sama.

Jadi kalau mau memodif jangan sembarangan dan asal. Sebaiknya konsultasikan dulu dengan teknisi resmi dari Datsun.

Anton Kristanto selaku manager riset dan pengembangan PT. Nissan Motor  Indonesia (NMI) mengatakan

“Beberapa bisa sharing. tapi kalau suspensi tidak bisa karena pertama, settingan ground clearence dan ukuran roda tidak sama dan beberapa lainnya”

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Pecco Bagnaia : Sering Terjadi Senggolan di Sprint Tapi Kali Ini Gila!

RiderTua.com - Kualifikasi tidak berjalan baik bagi Pecco Bagnaia sehingga hanya menempati posisi ke-7 di grid. Jalannya sprint race pada…

28 April 2024

Ke Tim Pabrikan KTM Musim Ini? Pedro Acosta : Itu Hal yang Bodoh

RiderTua.com - Pedro Acosta menyelesaikan latihan MotoGP hari pertama di Jerez dengan posisi ke-6 hanya kalah 0,4 detik dari pembalap tercepat…

28 April 2024

Jaecoo akan Menjual Mobil BEV dan PHEV?

RiderTua.com - Jaecoo dipastikan akan hadir sebagai merek mobil baru lainnya di Indonesia. Merek dari Chery ini tidak akan hadir…

28 April 2024

Jorge Martin : Marc Marquez Melakukan Kesalahan

RiderTua.com - Pada kualifikasi di trek basah, Marc Marquez merayakan pole position pertamanya dengan Ducati dan Jorge Martin menempati posisi…

28 April 2024

Chery Pastikan akan Merakit Mobil HEV dan PHEV di Indonesia

RiderTua.com - Chery mungkin baru berjualan selama lebih dari setahun setelah kembali hadir di Indonesia. Tapi kali ini mereka menawarkan…

28 April 2024

BMW i5 Resmi Dijual Dengan Harga Rp 2,17 Miliar

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan mobil listrik terbaru lainnya di Indonesia beberapa minggu lalu, yaitu i5. Dari desainnya sudah cukup…

28 April 2024