Categories: All News

Kendaraan Buat Penumpang: turun pamor apa justru naik…?

Logikanya jika sebuah merk kendaraan di pakai secara massal maka nilai ekslusivenya akan menurun(bukan hilang) apalagi jika dipakai sebagai sarana angkutan umum contoh saja Taxi—> Toyota soluna.. kadang mobil bekas eks taxi ini juga laris loh… berikutnya Angkutan umum –> Suzuki  Carry … apakah nilai-nilai sebuah ke”wah”an nya akan pudar… bagaimana dengan roda dua..???

Ojek mungkin yang akan dipilih adalah varian murah… dan bandel… tanpa sebut merk maka apakah analogi di atas bisa dipakai untuk kelas roda dua… maaf bukan berarti merendahkan profesi ojeker 🙂 namun masyarakat dan konsumen yang akan menentukan apakah mobil/kendaraan yang dipakai taxi/angkutan umum akan jatuh nilainya…?? atau justru image “bandel” malah mendongkrak nilai jualnya… Suzuki Carry bandel dan teruji karena sebagai kendaraan beban yang tangguh (begitu kira-kira obrolan yang berkembang diantara konsumen )

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Matteo Flamigni : Semua yang Saya Pelajari dari Valentino Rossi Saya Sampaikan ke Bezzecchi

RiderTua.com - Matteo Flamigni dikenal sebagai ahli telemetri dari legenda MotoGP Valentino Rossi. Setelah pembalap asal Italia itu pensiun, Flamigni…

Ciri Khas Hilang tapi Tetap Sangar! Italjet Speedster 2025 Resmi Meluncur

RiderTua.com - Salah satu motor keren yang ikut mejeng di gelaran EICMA 2024 bulan November kemarin, Italjet Speedster 2025 baru…

Fabio Quartararo : Apakah Mesin V4 akan Menjadi ‘Obat Mujarab’ untuk Masalah Yamaha? Saya Tidak Yakin

RiderTua.com - Meski meraih juara dunia MotoGP pada 2021 berkat Fabio Quartararo, Yamaha belum pernah memenangkan balapan lagi sejak GP…

This website uses cookies.