Categories: All News

HONDA: Banyak Varian menguntungkan apa malah blunder…???

Well pabrikan yang berlogo sayap mengepak memang sedang menggelontorkan varian tiada henti… tercatat minimal 25 item sudah dipajang di website resmi AHM… lalu belum lagi akan dibrojolkannya dua varian bebek baru lagi..belum sport 150cc weleh2… binyun deh milihya….

Yup bingung memilih adalah salah satu akibat dari banyaknya varian..mau pilih harga sesuai kantong tapi motor idaman gak kebeli… mau beli motor yang bagus takut ngutang mending gak ada sekalian..gak ngiler 🙂

Tapi disisi lain konsumen juga diuntungkan dengan banyaknya pilihan…misalnya kalau bukan untuk gaya..tapi sebagai penunjang transportasi saja maka gak perlu yang mahal mahal.. murmer cukup lagh 😀

KEKUATAN TERPECAH…

yah satu lagi teori neh.. ibarat tenaga yang tersedia jika dibagi menjadi beberapa bagian akan berkurang kekuatannya..terpecah.. beda misalnya ada produk unggulan maka segala daya dan dana digunakan untuk memacu penjualannya …

Well apakah dengan digelontorkannya varian secara besar2an akan menguntungkan pabrikan atau sebaliknya… time will tell…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Status Quo Kontrak Pembalap MotoGP : Ducati Panas..!

RiderTua.com - Sudah ada beberapa perubahan di bursa transfer fase awal MotoGP musim 2024. Saat ini 16 dari 22 pembalap…

5 Mei 2024

Skutik Italia yang Klasik, Lambretta Resmi Rilis G350 Series II

RiderTua.com - Lambretta, merupakan pabrikan motor asal Italia yang punya desain skutik klasik legendaris. Baru-baru ini mereka telah meluncurkan skutik…

5 Mei 2024

Davide Brivio Ingin Membawa Trackhouse Aprilia Seperti Suzuki

RiderTua.com - Davide Brivio, Manajer tim Trackhouse itu bertujuan untuk mempertemukan mantan pembalap Suzuki Joan Mir dan Alex Rins dalam…

5 Mei 2024

Gresini Mengalami Momen Emas Sejak Marquez Tiba

RiderTua.com - Carlo Merlini, manajer tim Gresini, antusias usai podium diraih Marc Marquez di Jerez. Kemenangan keenam tim satelit di…

5 Mei 2024

KTM Menemukan Sesuatu yang Menarik di Tes Jerez

RiderTua.com - Francesco Guidotti, manajer tim KTM, menyampaikan pendapatnaya setelah tes terakhir, apakah kita akan melihat motor KTM RC16 yang…

5 Mei 2024

John Hopkins : Joe Roberts Pantas Berada di MotoGP

RiderTua.com - Pada balapan terakhir Moto2 di Jerez, Joe Roberts berhasil memimpin klasemen. John Hopkins yang merupakan salah satu pembalap Amerika…

5 Mei 2024