Categories: All News

Yamaha Fazer 2011… Scorpio bore up Version…!!!

Masih penasaran saya dengan varian Yamaha 250cc ini… akankah ini yang akan di gelontorkan untuk varian naked bike… kalaupun iya pastilah hal yang patut ditunggu.. walaupun untuk versi Indonesia tentunya akan mendapat perubahan yah …may be loh….

Kelebihan yang dipunyai Fazer ini adalah Injeksi dimana trend motor kedepan akan mengaplikasikan system ini… dengan oil coller tentunya system pendinginan lebih baik dibanding scorpio… dengan pemakaian piston dengan diameter 74 mm x 58.0mm bisa dibilang merupakan versi bore up dari scorpio yang 70mm x 58.0 mm…

Akankah Yamaha memasarkan varian ini ke Tanah Air.. atau memang sudah dibuat tapi untuk pasar export ya ,nah loh…..

Technical Specifications of Yamaha Fazer 250 Fi
Engine
Type 4 stroke SOHC
Displacement 249 cc
Max. Power 21bhp @ 7500 rpm
Max. Torque 20.5926Nm/ 2.10 kgm @ 6500 rpm
Bore x Stroke 74.0 x 58.0
Fuel Injection AISAN
Suspension
Front Suspension Telescopic
Rear Suspension monolink/monoshock
Brake
Front 282mm Disc
Rear Disc
Tyre
Front Tyre 100/80-17 M/C 52S
Rear Tyre 130/70/-17 M/C 62S
Dimensions
Kerb Weight 139.2 kg
Wheelbase 1370 mm
Electricals
Battery 12V 6AH
Head Lamp
Fuel Tank Capacity
Fuel Capacity 19.2 ltrs

ALL NEW SCORPIO 250cc …… ! 🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Penjualan Mobil Hybrid Suzuki Catatkan Hasil yang Positif

RiderTua.com - Suzuki telah mencatatkan hasil penjualan mobil yang cukup bagus selama bulan Maret 2024 di Indonesia. Tercatat ada kenaikan…

27 April 2024

Toyota Hadirkan Dua Mobil Listrik Terbarunya!

RiderTua.com - Toyota kini memiliki sejumlah mobil listrik yang dijualnya di pasar global. Salah satunya bZ4X yang menjadi andalannya di…

27 April 2024

Toyota Alphard Kini Lebih Irit Bahan Bakar Dengan Teknologi Hybrid

RiderTua.com - Mobil hybrid Toyota di Indonesia kini cukup banyak modelnya dan dijual dalam harga yang bervariasi pula. Kebanyakan modelnya…

27 April 2024

Jorge Martin : Motor Tidak Ada Getaran!

RiderTua.com - Meski berada di posisi ke-5 dalam timesheet pada latihan hari Jumat di Jerez, Jorge Martin merasa dirinya jauh…

27 April 2024

Chery Tingkatkan Kapasitas Produksi Omoda E5!

RiderTua.com - Penjualan mobil Chery selama beberapa bulan terakhir di Indonesia masih cukup bagus. Terlebih bagi mobil listrik terbarunya, Omoda…

27 April 2024

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024