Categories: Sepeda Motor

TVS Luncurkan Motor Listrik Baru, TVS X dengan Rangka Warna Biru!

RiderTua.com – Pabrikan asal India ini meluncurkan motor listrik bare mereka, yakni TVS X yang modern dan futuristis dengan beragam fitur canggih. Skuter listrik dari TVS ini dibangun dari nol yang berfokus untuk motor listrik.

Fitur-fitur pada skuter listrik ini adalah fitur regenerative braking untuk menambah daya baterai ketika melakukan pengereman, bicara tentang pengeremannya Ia telah dilengkapi sistem ABS untuk keselamatan. Layar instrumen 10,2 inci yang besar yang memiliki fitur TVS NavPro, TVS SmartXonnect, dan banyak lagi.

TVS X Chassis

Jika dilihat dari samping, maka sasis berwarna biru yang mencolok terlihat dengan jelas. Sasis tersebut Mereka namai Xleton Frame dan sasis ini memiliki sistem pendinginan lewat ram air sebagai pendingin dinamo motornya.

Lampu LED vertikal memanjang dengan tameng besar di depan makin mendukung tampilan futuristisnya. TVS X ini juga merupakan skutik listrik paling tinggi dari TVS dengan desain unik. Lampu sein LED yang unik dan lampu yang dapat diatur untuk menganimasikan berbagai status kendaraan lainnya.

TVS X didukung oleh baterai berkapasitas 44,4 kWh dengan motor listrik 11 kW atau 14,7 Hp yang dapat melaju hingga 105 km/h serta jarak tempuhnya mencapai 140 Km dalam sekali cas. Skuter listrik ini juga hadir dengan opsi Smart X Home rapid charger yang dapat mengisi baterai dari 0 sampai 50 persen dalam 50 menit, dan jika menggunakan charger portable dari 0 sampai 80 persen dalam 4 jam 30 menit.

TVS X Headlight & Panel Instrument

Rangka dengan perpaduan aluminium cast di bagian tengah dengan standar baru yang telah dikembangkan untuk daya tahan dan kekakuan maksimal. TVS X ini dijual dengan harga 250.000 Rupee atau sekitar Rp 46 jutaan.

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

BYD Siap Membangun Pabrik Mobilnya di Indonesia!

RiderTua.com - BYD telah memulai penjualan mobil listriknya di Indonesia beberapa bulan lalu. Hanya saja modelnya yang dijual disini masih…

2 Mei 2024

Marco Bezzecchi : Motor Tidak Pernah Sebaik Ini dalam Balapan, Sudah Mulai Nyetel!

RiderTua.com - Setelah finis ke-3 pada balapan hari Minggu di Jerez, Marco Bezzecchi yakin segalanya akan berjalan lebih baik mulai…

2 Mei 2024

Chery akan Memulai Ekspor Mobilnya Mulai Tahun Ini

RiderTua.com - Chery telah sukses dalam mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus di Indonesia selama lebih dari setahun. Mereka juga…

2 Mei 2024

Franco Morbidelli : Manuver Terlalu Berisiko, Sleding Jack Miller

RiderTua.com - Jack Miller dan Franco Morbidelli bersenggolan lalu sama-sama terjatuh di lap 18 GP Jerez hari Minggu. Dengan penuh…

2 Mei 2024

Davide Tardozzi : Saya Pusing Ketika Ditanya Siapa Rekan Pecco Bagnaia

RiderTua.com - Juara dunia Pecco Bagnaia kembali naik podium teratas pada balapan MotoGP hari Minggu di Jerez. Jelas hal ini…

2 Mei 2024

Yamaha Bakalan Punya Tim Satelit Pada 2025, Kata Siapa?

RiderTua.com - Rumor yang tersebar di paddock GP Spanyol tetap pada nasib beberapa tim satelit. Seperti diketahui, Yamaha sedang berusaha keras…

2 Mei 2024