Categories: Otomotif

Gaet Konsumen Milenial, Ini Strategi Daihatsu

(Foto: viva)

RiderTua.com – Mobil – Dengan semakin majunya perkembangan zaman, maka target konsumen mulai berbeda. Produsen mobil kini berusaha menggaet konsumen milenial yang cukup berpotensial. Untuk bisa melakukannya, Daihatsu mempunyai strategi khusus. Gaet konsumen milenial, ini strategi Daihatsu.

Baca juga: Tahun Depan Mau Masuk Segmen Baru, Daihatsu ?

Gaet Konsumen Milenial, Ini Strategi Daihatsu

Jika membahas konsumen milenial, mungkin yang pertama kali terpikir yaitu konsumen yang menyukai mobil sporty. Memang tak hanya mobil jenis itu saja. Model sejenis city car atau hatchback juga sangat digemari.

Melansir kompas.com (06/12/2019), Astra Daihatsu Motor (ADM) lebih mengandalkan Sirion dan Ayla untuk menggaet konsumen milenial. Meskipun Ayla merupakan jenis LCGC, mobil ini cukup laris di pasar.

Tapi sepertinya hanya dua produk tersebut yang ditawarkan oleh ADM. Entah apakah ada rencana untuk menambah lagi jika diperlukan. Tapi itu saja sudah cukup untuk memenuhi permintaan pasar.

(Foto: Liputan6.com)

Tak hanya Sirion dan Ayla, ADM juga mengandalkan SUV. Karena kaum milenial sudah mulai menyukai mobil sport nan gagah ini. Ini bisa terlihat dari peningkatan penjualan Terios sejak mendapat facelift setahun lalu.

Sehingga dengan ini, ADM memiliki tiga model yang bisa menggaet konsumen milenial. Jika saja rencana untuk membawa Rocky terwujud, maka mungkin ADM bisa mengandalkan low SUV ini juga.

This post was last modified on 7 Desember 2019 10:01

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Mitsubishi Hadirkan Penyegaran Untuk ASX di Eropa

RiderTua.com - Mitsubishi memiliki beberapa mobil SUV yang dijualnya di pasar global. Salah satunya ASX, yang sebenarnya merupakan versi Eropa…

26 April 2024

Fabio Quartararo : Calon Tim Satelit Yamaha Harus Diperlakukan Seperti Tim Pabrikan

RiderTua.com - Ketika berbicara tentang sirkuit Jerez, Fabio Quartararo teringat kembali kesuksesannya di masa lalu. Dalam 4 tahun terakhir, rider…

26 April 2024

Peluang Citroen Mengekspor Mobil Rakitan Lokal

RiderTua.com - Citroen telah memastikan akan memulai produksi mobilnya di Indonesia pada Juli mendatang. Model yang akan dirakitnya untuk pertama…

26 April 2024

Marc Marquez : Ternyata Aku Masih Cukup Cepat!

RiderTua.com - Bagaimana jika Marc Marquez tetap melanjutkan dengan Honda?.. 'Saya bisa patah semangat ' katanya... Marc Marquez dipindahkan dari…

26 April 2024

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024