Categories: Otomotif

Datsun akan ‘Pergi’, Padahal Jejak Penjualannya Bagus

(Foto: DriveSpark.com)

RiderTua.com – Mobil – Salah satu divisi Nissan, yaitu Datsun, akan segera mengakhiri penjualan serta produksinya di Indonesia. Padahal dari hasil penjualannya selama ini masih cukup bagus. Namun entah mengapa merek mobil murah ini harus ‘pergi’ mulai tahun depan. Datsun akan ‘pergi’, padahal jejak penjualannya bagus.

(Foto: drive.ru)
Baca juga: Datsun akan Stop Produksi di Indonesia !

Datsun akan ‘Pergi’, Padahal Jejak Penjualannya Bagus

Dilansir dari detik.com (25/11/2019), hasil penjualan Datsun hingga bulan Oktober masih terpantau cukup bagus. Yaitu mencapai 5.906 unit jika dihitung dari bulan Januari.

Dari total tersebut, Go (Panca) menyumbang penjualan hingga 2.334 unit, Go+ 1.429 unit, dan Cross 1.862 unit. Ada juga Go Live yang menyumbang hasil lebih sedikit, yaitu 276 unit.

Angka ini masih lumayan bagus untuk sebuah mobil mudah seperti Datsun. Apalagi mengingat pasar LCGC masih cukup menjanjikan. Walau ke depannya, dengan aturan pajak mobil yang baru akan membuat posisinya bergeser.

(Foto: Liputan6.com) datsun go cvt 2018

Tapi entah mengapa Nissan Motor Indonesia (NMI) ingin menghentikan penjualan serta produksi Datsun di Tanah Air. Meski tak dikonfirmasi secara langsung, sepertinya pamor Datsun akan kembali meredup seperti dulu. Saat itu, merek ini sempat ditinggalkan sebelum dihidupkan kembali oleh mantan CEO Nissan, Carlos Ghosn.

Untuk pabrik produksi Datsun akan dialihkan menjadi pabrik produksi mesin untuk Livina dan Xpander. Sementara Mitsubishi sendiri membangun keseluruhan bodi kedua mobil kembar tersebut.

This post was last modified on 26 November 2019 07:17

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez : Saya Ingin Motor Sekaligus Tim Pabrikan Tahun Depan

RiderTua.com - Selama balapan kandangnya di Jerez, Marc Marquez memberikan beberapa clue menarik tentang rencana masa depannya di MotoGP. Menjelang…

4 Mei 2024

Fabio di Giannantonio : Saya Tercepat di Tes Jerez Pasti Itu Mengejutkan Semua Orang

RiderTua.com - Selang sehari setelah rekan setimnya Marco Bezzecchi meraih podium pertama tim VR46 di MotoGP musim ini, Fabio di…

4 Mei 2024

Toprak Razgatlioglu : Tahun 2021 Saya Juara Dunia Tapi Tidak Secepat Sekarang

RiderTua.com - Pendatang baru BMW Toprak Razgatlioglu sukses 3 kali menang dan 6 kali naik podium dalam 9 balapan pertama…

3 Mei 2024

Ducati dan Tim Aruba akan Teken Perpanjangan Kontrak di Misano?

RiderTua.com - Kerjasama 10 tahun antara Ducati dan tim Aruba di Kejuaraan Dunia Superbike akan berakhir musim 2024. Pada April lalu,…

3 Mei 2024

Andrea Iannone : Jika Tidak Berada di Level Atas Saya akan Menyerahkan Motor ke Pembalap Muda

RiderTua.com - Setelah 4 tahun tidak membalap Andrea Iannone merasa terganggu dengan kenyataan bahwa rookie dari tim Go-Eleven itu tidak…

3 Mei 2024

MG Motor Kembali Tampilkan Maxus 9 Walau Belum Dijual

RiderTua.com - MG Motor telah menghadirkan tiga mobil ramah lingkungan di Indonesia, terdiri dari dua model BEV dan satu model…

3 Mei 2024