Categories: Otomotif

Daihatsu Xenia Masih Laku dari Rivalnya ?

RiderTua.com – Mobil – Akhir-akhir ini, Daihatsu Xenia diketahui mengalami penurunan penjualan. Mobil LMPV ini bahkan mulai menjauhi saudara kembarnya, Toyota Avanza. Walau begitu, permintaan akan Xenia masih cukup tinggi. Daihatsu Xenia masih laku dari rivalnya.

Baca juga: Ketika Daihatsu Xenia Mulai Terdesak oleh Rival Sekelasnya…

Daihatsu Xenia Masih Laku dari Rivalnya ?

Melansir Detik.com (08/10/2019), penjualan Xenia bahkan tidak melebihi 1.000 unit, tidak seperti Avanza. Akibatnya model ini terus disalip oleh rival sekelasnya. Salah satunya yaitu Wuling Confero.

Astra Daihatsu Motor (ADM) mengaku terjadi penurunan penjualan Xenia. Tapi ada alasan dibalik semua ini. Lalu apa?

Sebenarnya, pasar luar negeri lebih diutamakan daripada pasar domestik. Karena ADM melihat tingginya permintaan ekspor disana. Sehingga dengan cara menaikkan sedikit produksi untuk ekspor, maka semua permintaan tersebut bisa terpenuhi.

Layaknya model LMPV lainnya, Xenia diekspor ke sejumlah negara di Asia Tenggara, Afrika, hingga Amerika Latin. ADM tetap mengusahakan untuk menambah kapasitas Xenia. Mengingat mereka tak hanya memproduksi modelnya tersebut, tetapi juga Avanza.

Memang penjualan Xenia tidak sebagus saudaranya pada bulan Agustus. Tapi secara keseluruhan masih lebih bagus dari Confero. Apalagi menurut ADM, permintaan LMPV kembar tersebut cukup tinggi di Indonesia.

This post was last modified on 9 Oktober 2019 08:21

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Chery Hadirkan Tambahan Fitur Untuk Omoda E5

RiderTua.com - Chery telah sukses dalam menjual Omoda E5 di Indonesia sejak diluncurkan bulan Februari lalu. Mobil SUV listrik ini…

26 April 2024

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024

Toyota Kijang Innova Reborn yang Masih Laris Terjual

RiderTua.com - Toyota cukup sukses dalam menghadirkan Kijang Innova Zenix sejak setahun lalu di Indonesia. Sebab mobil medium MPV ini…

26 April 2024

Mini Aceman Resmi Dirilis, Crossover Listrik yang Tampil Menarik

RiderTua.com - Mini memang dikenal dengan sejumlah produknya yang memiliki kualitas tinggi. Termasuk mobil listrik pertamanya yang dirilis beberapa tahun…

26 April 2024

Mitsubishi Hadirkan Penyegaran Untuk ASX di Eropa

RiderTua.com - Mitsubishi memiliki beberapa mobil SUV yang dijualnya di pasar global. Salah satunya ASX, yang sebenarnya merupakan versi Eropa…

26 April 2024

Fabio Quartararo : Calon Tim Satelit Yamaha Harus Diperlakukan Seperti Tim Pabrikan

RiderTua.com - Ketika berbicara tentang sirkuit Jerez, Fabio Quartararo teringat kembali kesuksesannya di masa lalu. Dalam 4 tahun terakhir, rider…

26 April 2024