Categories: Sepeda Motor

2020 Hesketh Supercharged 1000cc – 3 Silinder Pesaing Ninja H2, Segera Hadir!

RiderTua.com – Sepeda motor berperforma dahsyat sedang diracik oleh pabrikan roda dua asal Eropa, Inggris Hesketh. Sebagai pesaing motor Jepang Kawasaki Ninja H2 akan segera hadir setahun dari sekarang ( atau bisa lebih cepat lagi). Dibekali mesin tiga silinder 1.000 cc supercharged dan uniknya mesin dipasang secara melintang pada sasis, dengan tiga header melesat ke sisi kanan. 2020 Hesketh Supercharged 1000cc – 3 Silinder Pesaing Ninja H2, Segera Hadir!

Memang yang nampak diatas masih berupa sketsa, namun diharapkan dalam waktu dekat akan jalani tes jalan walau kemungkinan kecil akan di tes di jalanan umum.

2020 Hesketh Supercharged 1000cc – 3 Silinder Pesaing Ninja H2, Segera Hadir!

Seharusnya tidak ada masalah dengan semburan tenaga walau berasal dari konfigurasi 3 silinder ( ingat mesin Triumph). Tenaga yang berasal dari mesin 1.000 cc supercharged, seperti yang telah kita lihat dengan jajaran line up motor Jepang, H2 Kawasaki.

Seperti kebanyakan motor lansiran Hesketh, harga motor sport ini tidak akan murah. Tetapi dipastikan pembelinya akan mendapatkan sebuah sepeda motor yang benar-benar unik.

Akan menarik untuk melihat bagaimana sketsa konsep diatas menjadi nyata … dan cepat atau lambat akan siap untuk konsumsi publik. Walau ada kekurangan dari sisi Aerodinamika motor…

This post was last modified on 9 Oktober 2019 05:48

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Pembaruan Motor Sport Suzuki GSX-R600 yang Dapat Baju Baru

RiderTua.com - Meski Suzuki telah menghentikan penjualan GSX-R600 di negara dengan aturan emisi yang cukup ketat, motor sport tersebut masih…

28 April 2024

Brad Binder : Pecco Terjebak!

RiderTua.com - Sebenarnya Brad Binder memiliki peluang untuk naik podium pada sprint MotoGP di Jerez. Tetapi rider Red Bull KTM…

28 April 2024

Maverick Vinales Marah : Kondisi Trek Membahayakan Seharusnya Red Flag Dikibarkan

RiderTua.com - Setelah tampil kuat pada hari Jumat, Maverick Vinales hanya berhasil menempati posisi ke-11 di grid pada kualifikasi di trek…

28 April 2024

Pecco Bagnaia : Sering Terjadi Senggolan di Sprint Tapi Kali Ini Gila!

RiderTua.com - Kualifikasi tidak berjalan baik bagi Pecco Bagnaia sehingga hanya menempati posisi ke-7 di grid. Jalannya sprint race pada…

28 April 2024

Ke Tim Pabrikan KTM Musim Ini? Pedro Acosta : Itu Hal yang Bodoh

RiderTua.com - Pedro Acosta menyelesaikan latihan MotoGP hari pertama di Jerez dengan posisi ke-6 hanya kalah 0,4 detik dari pembalap tercepat…

28 April 2024

Jaecoo akan Menjual Mobil BEV dan PHEV?

RiderTua.com - Jaecoo dipastikan akan hadir sebagai merek mobil baru lainnya di Indonesia. Merek dari Chery ini tidak akan hadir…

28 April 2024