Categories: MotoGP

Apa Beda Honda RC213V dan KTM RC16 ?

RiderTua MotoGP – Apalah arti sebuah nama ? Tentu ada maknanya demikian juga dengan penamaan sebuah “proyek” kuda besi pacu prototipe di MotoGP. Ada sederetan nama di motor tim Pabrikan saat ini… Honda ( RC213V), KTM ( RC16), Yamaha ( YZR-M1), Suzuki ( GSX-RR), Ducati ( GP19), Aprilia ( RS-GP)… Lalu apa beda Honda RC213V dan KTM RC16 dari sisi namanya ?

Beda Honda RC213V dan KTM RC16

Honda RCV series

Honda memiliki banyak varian yang dikenal dalam dunia balap ( motor road race Honda ). Mesin inline road race Honda punya inisial “RC” ada sebagian yang menyebut RC = Racing Competition, mesin satu silinder Honda mereka namakan “RCM”, mesin type V dengan “RCV”.. dan NSR untuk dua stroke ( 2 tak)
Untuk seri RCV ada tiga generasi yaitu :

  1. RC211V (2001-2006). RC= 4 stroke, 211= mesin pertama abad ke-21,  V= mesin type V.
  2. RC212V (2007-2011). RC= 4 stroke, 211= mesin kedua abad ke-21,  V= mesin type V
  3. RC213V (2012-sekarang). RC= 4 stroke, 211= mesin ketiga abad ke-21,  V= mesin type V

Jadi pemenggalan kata yang benar adalah RC-21-3-V

KTM ( RC16)

KTM menamai motor balapnya dengan RC ( Racing Competition). Dimana RC16 memulai debutnya di GP Valencia Tahun 2016. KTM RC16 ini mulai diproduksi tahun 2015. Beda Honda RC213V dan KTM RC16, “RC” nya. Ada kemiripan sebagai penamaan untuk motor balap. Motor kompetisi atau road race, karena RC = Racing Competition.. Dan motor ini diluncurkan pada tahun 2016..
Bedanya lagi untuk KTM nama RC digunakan untuk penamaan varian produk sport-nya seperti KTM RC 390, RC 200, RC 125.. Sedangkan Honda untuk varian sportnya memakai nama CBR

Referensi : motorcyclistonline.com (24/02/09), motogp.com(13/08/16)

This post was last modified on 6 Juni 2019 09:51

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024

Dani Pedrosa : Saya Terkejut dengan Performa Acosta dan Masalah yang Dihadapi Miller dan Binder

RiderTua.com - Dani Pedrosa akan tampil di GP Jerez sebagai entry wildcard dan akan menunggangi KTM RC 16 pabrikan ketiga akhir…

27 April 2024

Luca Marini Berharap Mendapatkan Efek Positif dari Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah menjadi pembalap pabrikan Honda, pamor Luca Marini semakin memudar. Dia mengharapkan pembalikan tren yang sangat dibutuhkan pada…

27 April 2024

Maverick Vinales : Mungkin Massimo Rivola Ingin Saya Segera Menandatangani Perpanjangan Kontrak

RiderTua.com - Maverick Vinales tampil luar biasa di COTA Austin. Dengan kemenangannya di balapan utama, kini dia berhasil mencetak rekor sebagai…

27 April 2024

Hasil Latihan MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - 10 pembalap yang lolos ke Q2.. Latihan MotoGP di Sirkuit Jerez berlangsung hari ini,…

26 April 2024

Hasil Latihan 1 Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Joe Roberts menjadi pembalap tercepat pada Latihan 1 Moto2 Spanyol setelah menguasai sesi ini…

26 April 2024