Categories: MotoGP

Kelemahan Ducati, di Trek Lurus Merajalela di Tikungan Tak Berdaya !

RiderTua MotoGP – Jika kita cermati setiap motor dengan tipikal mesin dan paket motor akan memberikan karakter berbeda. Punya plus dan minus saat bertarung di trek tertentu. Kita ambil contoh saja di GP Jerez kemarin duel antara Alex Rins ( Suzuki Inline-4) dengan Andrea Dovizioso ( Dicati V-4). Kita akan melihat kelemahan Ducati, di trek lurus merajalela di tikungan tak berdaya !

Kelemahan Ducati di Trek Lurus Merajalela di Tikungan Tak Berdaya !

Ducati memang masih bermasalah dengan hal yang mereka alami tahun lalu. Andrea Dovizioso, dan terutama Ducati-nya, lebih mengecewakan. Dia yang selalu menemukan dirinya harus berurusan dengan kekurangan yang sama. Di trek lurus dengan mudahnya melibas lawannya, namun di tikungan dia kehilangan terlalu banyak waktu. Bahkan kemarin di Jerez, baik dia dan rekan setimnya Danilo Petrucci harus puas dengan mengandalkan trek lurus. Tetapi dengan kelebihan top speed saja tentu tidak cukup untuk menjadi motor yang merupakan kandidat untuk menjadi pemenang di semua trek dan dalam semua kondisi.

Perbaikan kelemahan dalam cornering speed memang dilakukan Ducati dari waktu ke waktu, memang sedikit terlihat, tetapi masih belum cukup untuk melaju di trek tertentu misalnya Jerez. Bos balap Ducati Gigi Dall’Igna masih memiliki agenda dan tugas yang harus dilakukan untuk menutupi kekurangan ini.

Suzuki motor kuat di segala medan lintasan

Sebaliknya Suzuki sudah memiliki semua yang dibutuhkan sebagai motor kuat di segala medan lintasan. Suzuki menjadi motor yang mudah bagi Rins, bisa jadi karena mesin inline yang membuatnya berkarakter lembut namun lincah. Dan Rins telah berhasil menyatukan ketrampilannya dan kemajuan teknis yang telah dilakukan Suzuki tahun ini…

This post was last modified on 6 Mei 2019 19:35

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024

Dani Pedrosa : Saya Terkejut dengan Performa Acosta dan Masalah yang Dihadapi Miller dan Binder

RiderTua.com - Dani Pedrosa akan tampil di GP Jerez sebagai entry wildcard dan akan menunggangi KTM RC 16 pabrikan ketiga akhir…

27 April 2024

Luca Marini Berharap Mendapatkan Efek Positif dari Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah menjadi pembalap pabrikan Honda, pamor Luca Marini semakin memudar. Dia mengharapkan pembalikan tren yang sangat dibutuhkan pada…

27 April 2024

Maverick Vinales : Mungkin Massimo Rivola Ingin Saya Segera Menandatangani Perpanjangan Kontrak

RiderTua.com - Maverick Vinales tampil luar biasa di COTA Austin. Dengan kemenangannya di balapan utama, kini dia berhasil mencetak rekor sebagai…

27 April 2024

Hasil Latihan MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - 10 pembalap yang lolos ke Q2.. Latihan MotoGP di Sirkuit Jerez berlangsung hari ini,…

26 April 2024

Hasil Latihan 1 Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Joe Roberts menjadi pembalap tercepat pada Latihan 1 Moto2 Spanyol setelah menguasai sesi ini…

26 April 2024