Categories: MotoGP

Ducati Takut Kombinasi Honda dan Marquez Sulit Dikalahkan !

RiderTua MotoGP – Banyak pengamat memiliki kesan pada musim 2018 bahwa Ducati adalah motor paling kompetitif. Namun kenapa tidak mampu memenangkan Gelar Dunia?.. Salah satu sebabnya adalah Honda dan Marquez itu sendiri. Bahkan sepertinya Ducati takut kombinasi Honda dan Marquez sulit dikalahkan…

Bos balap Ducati memang akui mampu menciptakan sepeda motor yang menawarkan kompromi yang baik di semua bidang. Mereka mampu mengurangi kerugian saat motor berada ditengah tikungan, tanpa memperburuk di area lain namun bukan hal yang mudah. Namun terbukti Ducati mampu melewati tantangan itu tahun ini. Namun mereka masih kehilangan sesuatu, di tengah-tengah tikungan mereka tidak sekuat lawannya.

Selama tes Jerez Ducati mendapatkan beberapa perkembangan yang menarik dan ada yang tetap mereka pertahankan. Untuk area mesin tidak boleh mengubah apa pun kecuali untuk detail-detail kecil. Itulah mengapa Ducati hanya melakukan perubahan pada aerodinamis dan melihat bahwa chassis menjadi lebih mudah dikelola.

Ducati Takut Kombinasi Honda dan Marquez Sulit Dikalahkan !

Dilansir speedweek.com (16/12/18). Ketika ditanya apakah Honda dan Marquez benar-benar sulit dikalahkan tahun ini?. Bos Ducati kembali menegaskan bahwa kombinasi Marquez dan Honda jelas lebih baik tahun ini daripada tahun lalu. Mereka mengalahkan kombinasi Dovizioso-Ducati. Ducati percaya bahwa langkah yang mereka ambil sedikit lebih besar. Tetapi mereka telah mengambil langkah penting, sepeda motor itu benar-benar seimbang saat dipacu oleh Marc. Untuk mengalahkan Marquez dan Honda, mereka harus meningkatkan performa motor secara signifikan.

Jadi intinya faktor Marquez di atas motor Honda merupakan kombinasi yang akan sulit dikalahkan… Bahkan tahun depan pastinya mereka menemukan hal baru yang lebih kompetitif lagi.

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Ingin Memakai Teknologi PHEV Dari BYD?

RiderTua.com - Toyota memiliki beberapa mobil ramah lingkungan yang dijual di pasar global, dari hybrid sampai listrik. Mereka juga menjual…

11 Mei 2024

Kia akan Menghadirkan Model EV Series Lainnya?

RiderTua.com - Kia telah menghadirkan sejumlah model EV series selama beberapa tahun terakhir. Mobil SUV listrik ini menjadi andalan barunya…

11 Mei 2024

Ragu? Jorge Martin : Menurutku Saya Bisa Menang di Le Mans

RiderTua.com - Dengan mencetak rekor lap 1:30,388 menit, Jorge Martin mencatatkan waktu yang luar biasa pada latihan MotoGP hari Jumat…

11 Mei 2024

Marc Marquez Siap Meninggalkan Red Bull ke Ducati

RiderTua.com - Marc Marquez sepertinya menginginkan tim pabrikan Ducati di musim MotoGP 2025 mendatang. Bahkan dikabarkan dia siap merelakan sponsor…

11 Mei 2024

Bos BMW : Sukses Dulu di Superbike Sebelum Pindah ke MotoGP

RiderTua.com - Bersama Toprak Razgatlioglu, BMW mengawali Superbike musim 2024 dengan hasil yang sangat memuaskan. Ini berarti sebuah langkah bisa…

11 Mei 2024

Bastianini, Martin atau Marquez, Inilah ‘Clue’ yang Diberikan Gigi Dall’Igna

RiderTua.com - Siapa yang akan terpilih menjadi rekan setim Pecco Bagnaia untuk musim 2025? Enea Bastianini, Jorge Martin atau Marc…

11 Mei 2024