Categories: Otomotif

Mitsubishi Triton Masih Mendulang Sukses Setelah Xpander

RiderTua Mobil – Kepopuleran Xpander benar-benar membuat Mitsubishi Indonesia sukses besar. Model LMPV ini sudah terjual lebih dari puluhan ribu unit. Sekaligus menjadi raja di segmennya, mengalahkan Avanza selama beberapa bulan terakhir. Mitsubishi Triton masih mendulang sukses setelah Xpander.

Baca juga: Inilah Akhir dari Penjualan Mitsubishi Mirage di Indonesia
(Foto: whichcar)

Tetap Laris

Walau dengan kesuksesan Xpander ini tentu tidak membuat Mitsubishi Indonesia melupakan model lainnya. Seperti mobil pikap double cabin Triton, yang masih diproduksi sampai sekarang. Selain dijual di dalam negeri, mobil ini juga diekspor ke luar negeri.

Di Indonesia, Triton memang tidak selaris Xpander maupun Pajero Sport. Namun jika melihat kembali catatan penjualan pada tahun 2016-2019, terlihat cukup bagus tiap bulannya. Ini membuktikan bahwa eksistensi Triton masih ada di Tanah Air.

(Foto: mitsubishi)

Pada tahun 2016 silam, Triton berhasil meraih pangsa padar mencapai 52,6 persen. Tahun 2017 naik hingga 59,3 persen, dan tahun ini kembali naik menjadi 64,2 persen. Sepertinya segmen pikap double cabin separuhnya sudah dikuasai oleh Triton.

Namun diketahui kalau Mitsubishi lebih fokus ke Triton 4×4 daripada Triton 4×2. Hal ini dilakukan karena mengetahui segmen 4×2 memiliki peminat yang lebih sedikit daripada 4×4. Sehingga inilah yang membuat Mitsubishi memutuskan untuk beralih ke 4×2. Kini Triton memiliki varian mulai dari Exceed, GLX, Single Cab, dan Athlete. Tipe Athlete merupakan yang terbaru dan dirilis pada tahun ini.

 

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Latihan MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - 10 pembalap yang lolos ke Q2.. Latihan MotoGP di Sirkuit Jerez berlangsung hari ini,…

26 April 2024

Hasil Latihan 1 Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Joe Roberts menjadi pembalap tercepat pada Latihan 1 Moto2 Spanyol setelah menguasai sesi ini…

26 April 2024

Hasil Latihan 1 Moto3 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat, 26 April 2024, 14 pembalap yang lolos ke Q2.. Rider Moto3 'Alonso' terlihat…

26 April 2024

Pedro Acosta : Saya akan Mengikuti Dani Pedrosa Sepanjang Trek

RiderTua.com - Menjelang balapan MotoGP kandang pertamanya di Jerez, Pedro Acosta mengatakan, "Senang rasanya berada di sini untuk pertama kalinya sebagai…

26 April 2024

Hasil Latihan Bebas 1 MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat (26/4/2024), Pembalap Gresini Racing, Alex Marquez, membuat catatan waktu terbaik pada Latihan Bebas…

26 April 2024

Hasil Latihan Bebas Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat, 26 April 2024, Dalam sesi Latihan Bebas Moto2 Alonso Lopez mampu membuktikan menjadi…

26 April 2024