Categories: Otomotif

Pabrikan India Siapkan Penantang Buat Toyota Harrier

RiderTua Mobil – Tak hanya di Indonesia, euforia mobil berjenis SUV melanda seluruh penjuru dunia. Hampir semua mobil SUV berbagai merek terjual laris. Pabrikan India siapkan penantang buat Toyota Harrier.

Baca juga: Inilah SUV Baru Dari Tata Motors Harga Terjangkau
(Foto: carwale.com)

Mahindra Scorpio

Pabrikan asal India Mahindra diketahui sedang melakukan pengembangan terhadap SUV terbaru mereka. Mobil yang diberi nama Mahindra Scorpio ini digadang-gadang akan siap menjadi penantang Toyota Harrier. Mobil ini bahkan sudah siap dirilis tahun 2020 mendatang.

Mahindra Scorpio ini sebenarnya bukanlah mobil baru, yang sedang dikembangkan ini merupakan versi faceliftnya alias generasi terbaru. Mahindra Scorpio generasi sebelumnya dikabarkan mendapat apresiasi yang positif dari konsumen di India. Penjualannya tergolong sukses.

Dalam mengembangkan mobil SUV generasi terbaru ini, Mahindra bekerja sama dengan rumah desain mobil kenamaan asal Italia ‘Pininfarina”. Tampilan Scorpio terbaru ini jauh lebih ganteng dan modelnya juga beda dibanding sama pendahulunya.

(Foto: Autocar India)

Mahindra Scorpio dibekali mesin diesel mHawk berkapasitas 2.200cc, dimana mesin ini mampu menghasilkan tenaga hingga 140 dk dan torsi maksimum mencapai 329 Nm.

Coba kita bandingkan sama Toyota Harrier. Harrier produksi tahun 2018 dibekali mesin baru 8AR-FTS berkapasitas 2.000cc Turbocharged 4 silinder yang dikawinkan transmisi otomatis 6-percepatan. Mesin Harrier ini mampu memuntahkan tenaga hingga  231 PS pada 5.200-5.600 rpm dan torsi maksimum mencapai 350 Nm pada 1.650-4.000 rpm.

This post was last modified on 26 September 2018 19:04

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Latihan Bebas Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat, 26 April 2024, Dalam sesi Latihan Bebas Moto2 Alonso Lopez mampu membuktikan menjadi…

26 April 2024

Hasil Latihan Bebas Moto3 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat (26/4/2024), Pembalap CFMoto Aspar Racing, David Alonso menjadi yang tercepat dalam Latihan Bebas…

26 April 2024

Chery Hadirkan Tambahan Fitur Untuk Omoda E5

RiderTua.com - Chery telah sukses dalam menjual Omoda E5 di Indonesia sejak diluncurkan bulan Februari lalu. Mobil SUV listrik ini…

26 April 2024

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024

Toyota Kijang Innova Reborn yang Masih Laris Terjual

RiderTua.com - Toyota cukup sukses dalam menghadirkan Kijang Innova Zenix sejak setahun lalu di Indonesia. Sebab mobil medium MPV ini…

26 April 2024

Mini Aceman Resmi Dirilis, Crossover Listrik yang Tampil Menarik

RiderTua.com - Mini memang dikenal dengan sejumlah produknya yang memiliki kualitas tinggi. Termasuk mobil listrik pertamanya yang dirilis beberapa tahun…

26 April 2024