Categories: Otomotif

Kei Car Retro Honda S660 Segera Diluncurkan

RiderTua Mobil – Kei car sebutan untuk mobil berdimensi mungil ini akrab di telinga konsumen di Jepang. Memang Jepang tengah dibanjiri mobil berjuluk kei car karena beberapa faktor. Lahan parkir yang terbatas serta menjadikan lingkungan yang bersih dari polusi udara menjadi salah satu kei car ini booming di Jepang. Kei Car Retro Honda S660 Segera Diluncurkan.

Baca juga: Inilah Kei-Car Terbaru Honda, Akankah Dijual di Indonesia ?
(Foto: pinterest)

Honda S660 Neo Classic

Permintaan yang tinggi terhadap mobil-mobil kecil di Jepang terus mengalami kenaikan yang signifikan. Peluang ini tak disia-siakan Honda. Honda berencana akan memperkenalkan sebuah kei car yang diberi nama Honda S660 Neo Classic yang berwujud sedan retro yang keren abis. Sebelumnya kei car ini pernah dipamerkan pada ajang Tokyo Motor Show 2016 silam dalam bentuk prototipe.

Honda S660 ini menggunakan mesin 660 liter Turbo dengan 3 silinder DOHC. Dimana mesin ini mampu menghasilkan tenaga hingga 64 dk dengan torsi maksimum di angka 104 Nm pada rpm 2.600. Mesin mungil ini dipadukan dengan transmisi 6-percepatan, dan ada dua pilihan yaitu manual dan otomatis CVT.

(Foto: Pinterest)

Mobil ini hanya muat untuk 2 orang saja. Meski sebuah kei car namun desain interior sedan klasik ini cukup bagus. Atap mobil ini juga bisa dibuka sehingga tampilan mobil mungil ini layaknya sebuah mobil klasik mewah berharga mahal.

Sedan klasik nan mungil ini akan mulai diperkenalkan dan dijual ke publik mulai 21 September 2018 mendatang. Dibanderol 1,98 juta Yen atau sekitar Rp 260 jutaan. Bagi konsumen di luar Jepang jangan ngimpi, mobil ini hanya dijual di Jepang saja.

This post was last modified on 17 November 2020 19:27

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Latihan Bebas 1 MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat (26/4/2024), Pembalap Gresini Racing, Alex Marquez, membuat catatan waktu terbaik pada Latihan Bebas…

26 April 2024

Hasil Latihan Bebas Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat, 26 April 2024, Dalam sesi Latihan Bebas Moto2 Alonso Lopez mampu membuktikan menjadi…

26 April 2024

Hasil Latihan Bebas Moto3 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat (26/4/2024), Pembalap CFMoto Aspar Racing, David Alonso menjadi yang tercepat dalam Latihan Bebas…

26 April 2024

Chery Hadirkan Tambahan Fitur Untuk Omoda E5

RiderTua.com - Chery telah sukses dalam menjual Omoda E5 di Indonesia sejak diluncurkan bulan Februari lalu. Mobil SUV listrik ini…

26 April 2024

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024

Toyota Kijang Innova Reborn yang Masih Laris Terjual

RiderTua.com - Toyota cukup sukses dalam menghadirkan Kijang Innova Zenix sejak setahun lalu di Indonesia. Sebab mobil medium MPV ini…

26 April 2024