Categories: MotoGP

Lorenzo Permalukan Bos Ducati dan Bisa Juara Dunia dengan Ducati !


RiderTua MotoGP – Lorenzo Permalukan Bos Ducati dan Bisa Juara Dunia dengan Ducati. Claudio Domenicali, sang bos Ducati, dibuat malu setelah pernyataan yang meragukan kemampuan Lorenzo bisa juara dengan Ducati. Bos Ducati itu merasa tidak mungkin Lorenzo bisa menang namun kini justru bilang Lorenzo mampu rebut gelar dunia 2018 !

Dengan memenangkan seri MotoGP Italia, Jorge Lorenzo telah mengubah jalannya permainan. Pertama, dia kini bisa membuktikan bisa menang dengan Ducati di kelas para raja meninggalkan Valentino Rossi. Kemudian bisa bangkit dari keterpurukan musim 2017 yang pahit dan babak belur oleh motor Ducati sejak meninggalkan Yamaha. Dia juga mempermalukan bos Ducati yang sudah tidak percaya padanya.

Jorge Juara Dunia 2018

Seperti dilansir  Speedweek(10/06/18), Claudio Domenicali kini menyatakan,

“Jorge adalah juara yang hebat. Kami tahu bahwa cepat atau lambat kami akan merayakan sukses besar dengan dia. Komentar dan pengalamannya telah membantu kami dalam pengembangan Desmosedici. Saya pikir bahwa kita tidak hanya akan dapat memiliki kemenangan lain, saya bahkan berpikir dia bisa berjuang untuk gelar dunia 2018. “

Balapan memang masih panjang, segala sesuatu bisa terjadi. Semuanya masih benar-benar terbuka. Namun Lorenzo sudah terlanjur lepas dari tim merah ke Honda Repsol lawan berat Ducati. Kita akan tahu apa yang akan terjadi dengan Lorenzo dan Dovi. Dengan menyisakan selisih 54 poin kemungkinan itu masih bisa terjadi. Dan bagaimana hubungannya dengan Marc Marquez, rupanya Lorenzo yang dicaci oleh Ducati kini berbalik diperhitungkan oleh bos Ducati sendiri dengan rasa malunya. Isin pora we..?

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Chery Tingkatkan Kapasitas Produksi Omoda E5!

RiderTua.com - Penjualan mobil Chery selama beberapa bulan terakhir di Indonesia masih cukup bagus. Terlebih bagi mobil listrik terbarunya, Omoda…

27 April 2024

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024

Dani Pedrosa : Saya Terkejut dengan Performa Acosta dan Masalah yang Dihadapi Miller dan Binder

RiderTua.com - Dani Pedrosa akan tampil di GP Jerez sebagai entry wildcard dan akan menunggangi KTM RC 16 pabrikan ketiga akhir…

27 April 2024

Luca Marini Berharap Mendapatkan Efek Positif dari Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah menjadi pembalap pabrikan Honda, pamor Luca Marini semakin memudar. Dia mengharapkan pembalikan tren yang sangat dibutuhkan pada…

27 April 2024