Categories: Sepeda Motor

Vario 125 dan 150 Terbaru Dijual Lebih Mahal di Thailand, Ada Velg Jari-Jarinya !!


RiderTua Motor –  Vario adalah varian laris juga dari Honda setelah beberapa saat yang lalu lahir dengan wajah baru kini Thailand juga melakukan hal yang sama. Disana disebutkan dengan jelas bahwa Honda Vario terbaru adalah kelas sport. Nama yang dipakai adalah  New Honda Click 150i dan New Honda Click 125i. Vario 125 dan 150 terbaru dijual lebih mahal di Thailand, ada velg jari-jarinya ….

“Model skutik baru itu adalah New Honda Click 150i dan All New Honda Click 125i. Peluncuran ini tidak hanya memenuhi peningkatan permintaan di kategori skutik, tapi juga untuk memperkuat brand Click dengan mesin eSP 150 cc dan built-in liquid-cooled. Teknologi canggih dari Honda akan menekankan kepemimpinan kami di kategori sepeda motor skutik,” kata Wakil Presiden AP Honda Thailand Suchart Arunsaengroj.

 

“Pasar motor skutik di Thailand cukup besar dan terus berkembang. Oleh karena itu, Honda tidak pernah berhenti memperbaiki produk dan selalu menawarkan alternatif baru bagi pengguna kami untuk memiliki tingkat pengalaman yang benar-benar baru,” kata Wakil Presiden AP Honda Thailand Suchart Arunsaengroj .

Berikut tentang Honda Honda Click 150i

  • Mesin eSP 150 cc.
  • Honda Smart Technology
  • Single-overhead camshaft, built-in liquid cooled system.
  • Lampu LED
  • Honda Smart Key.
  • Honda Click 150i di Thailand dijual dengan harga 60.200 baht (setara Rp 26,5 juta). Di Indonesia harga 22,5 juta..

Honda Click 125i

  • Mesin 125 cc eSP
  • Lampu All LED.
  • Instrument cluster digital ( bahan bakar, jam, peringatan penggantian oli dan aki, serta jarak tempuh).
  • Honda Click 125i Velg racing dijual 54.700 baht (setara Rp 24,1 juta), di Indonesia harga 19 juta.
  • Honda Click 125i Velg jari-jari 51.000 baht (setara Rp 22,4 juta).

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024

Dani Pedrosa : Saya Terkejut dengan Performa Acosta dan Masalah yang Dihadapi Miller dan Binder

RiderTua.com - Dani Pedrosa akan tampil di GP Jerez sebagai entry wildcard dan akan menunggangi KTM RC 16 pabrikan ketiga akhir…

27 April 2024

Luca Marini Berharap Mendapatkan Efek Positif dari Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah menjadi pembalap pabrikan Honda, pamor Luca Marini semakin memudar. Dia mengharapkan pembalikan tren yang sangat dibutuhkan pada…

27 April 2024

Maverick Vinales : Mungkin Massimo Rivola Ingin Saya Segera Menandatangani Perpanjangan Kontrak

RiderTua.com - Maverick Vinales tampil luar biasa di COTA Austin. Dengan kemenangannya di balapan utama, kini dia berhasil mencetak rekor sebagai…

27 April 2024

Hasil Latihan MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - 10 pembalap yang lolos ke Q2.. Latihan MotoGP di Sirkuit Jerez berlangsung hari ini,…

26 April 2024