Categories: MotoGP

Jorge Lorenzo Kalahkan Marquez dan Bridgestone di Sepang !


Dengan motor barunya GP18 Jorge Lorenzo tampil maksimal sesi tes hari ketiga. Pembalap Spanyol itu mencatatkan waktu tercepat yang pernah ditorehkan di Sepang International Circuit sebelumnya. Dengan waktu 1:58.830 adalah catatan waktu tercepat dan lebih cepat 0.037 detik dari catatan waktu tes Marquez tahun 2015. Itu artinya Jorge Lorenzo kalahkan Marquez dan Bridgestone di Sepang.

Tercepat dengan ban Michelin

Marc Marquez catatkan waktu dengan ban Bridgestone. Sehingga pencapaian ini selain kalahkan waktu Marc Marquez dengan bangga Lorenzo kalahkan Bridgestone… sejarah baru nih..
Dilansir motogp.com (30/01/18) Jorge Lorenzo (Ducati Team) menutup sesi latihan di hari ketiga dan terakhir dari Tes Sepang. Dimana setelah sesi akhir ditutup tetap Lorenzo memuncaki catatan waktu di Malaysia dengan skor 1: 58.830. Ditempat kedua ada rival beratnya yang kemarin juga paling cepat ( hari-1) yaitu Dani Pedrosa dari tim Repsol Honda Team dengan selisih waktu hanya 0,2 detik di belakang rekan senegaranya  itu. Kemudian ada Cal Crutchlow (LCR Honda Castrol) berada di posisi tercepat ke tiga. Hari ke 3 ini menandai berakhirnya tes pramusim pertama tahun 2018, dan akan dilanjutkan ke tempat berikutnya di Buriram di Thailand.

MotoGP Pre-season Tes di Sepang 2015( final )

1 MARQUEZ, Marc Repsol Honda Team 1:58.867
2 PEDROSA, Dani Repsol Honda Team 1:59.006
3 IANNONE, Andrea Ducati Team 1:59.388
4 ROSSI, Valentino Movistar Yamaha MotoGP 1:59.401
5 LORENZO, Jorge Movistar Yamaha MotoGP 1:59.624
6 ESPARGARO, Pol Monster Yamaha Tech 3 1:59.851
7 DOVIZIOSO, Andrea Ducati Team 1:59.874
8 BRADL, Stefan Forward Racing Team 2:00.294
9 SMITH, Bradley Monster Yamaha Tech 3 2:00.384
10 ESPARGARO, Aleix Team Suzuki MotoGP 2:00.486

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

MotoGP Dibeli Liberty Media? Dominasi Rider Italia Dan Spanyol Berakhir?

RiderTua.com - Setelah membeli Formula 1, American of Liberty Media pun berusaha mengamankan MotoGP dengan tawaran sebesar 4 miliar euro…

29 Maret 2024

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024