Categories: Sepeda Motor

Kawin Silang Yamaha R6 dan RZ 500 Si Kuning Ngebul …!!


Kawin Silang Yamaha R6 dan RZ 500 ini memang bukan bahan baru. Namun ketika melihatnya seolah memberikan semangat kita bagaimana membuat sebuah motor menjadi “segar” kembali.
Dari tampilan sih terlihat motor masa kini dengan mesin 4 tak. Namun ketika kunci kontak posisi on dan start engine, maka yang keluar suara. Trenng teng teng teng…. plus ngebul 😀

baca juga: 2012 Yamaha YZF-R6

Kawin Silang Yamaha R6 dan RZ 500

Infonya yang pemilik motor kebingunan dengan starter kaki (Kick Starter) yang terlihat mengganggu( lihat gambar). dan jika gunakan frame R6 pastinya harus dipotong sasisnya, namun akhirnya ada saran untuk gunakan frame RZV. Frame RZ juga terbuat dari baja bukan aluminium seperti RZV. Yamaha R6 dan RZ 500 adalah penyatuan keluarga yang terpisah.
Karena mesin sebagai yang utama dalam performa, berikut detailnya..

Specification / Spesifikasi Yamaha RZ500

Model: Yamaha RZ500 (RD500LC, RZV500R)
Harga: 52 jutaan (1984)
Engine: Two-stroke, liquid-cooled, reed-valved 50-degree V4
Bore x stroke: 56.4 x 50.0 mm
Displacement: 499cc
karburator: 26mm Mikuni x 4 pcs
Transmission: 6-speed
Wheelbase: 1374 mm.
Seat height: 800 mm
Fuel capacity: 22 liter.
Berat: 199 kg (RZ/RD model), 190 kg (RZV model)

This post was last modified on 2 Desember 2017 00:02

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Yamaha Bakalan Punya Tim Satelit Pada 2025, Kata Siapa?

RiderTua.com - Rumor yang tersebar di paddock GP Spanyol tetap pada nasib beberapa tim satelit. Seperti diketahui, Yamaha sedang berusaha keras…

2 Mei 2024

Aleix Espargaro Pensiun? Saya Tidak Bisa Berkata Apa-apa!

RiderTua.com - Aleix Espargaro bisa saja mengucapkan selamat tinggal pada MotoGP pada akhir musim 2024. Pembalap Spanyol itu bisa menjadi…

2 Mei 2024

Raul Fernandez : Mengendarai Aprilia RS-GP24 ‘Seperti Mencicipi Permen’

RiderTua.com - Raul Fernandez yang membalap untuk tim satelit Trackhouse menjadi satu-satunya pembalap Aprilia yang masih menggunakan mesin 2023. Aprilia…

2 Mei 2024

Pecco Bagnaia : Di Jerez Masalah Getaran Hilang Tapi akan Dicoba di Barcelona yang Gripnya Kurang

RiderTua.com - Setelah kemenangan sensasionalnya di GP Spanyol, Pecco Bagnaia menjalani tes hari Senin dengan relatif tenang di Jerez. Rider Ducati…

1 Mei 2024

Miguel Oliveira : Cara Menyalip Marc Marquez Membahayakan Rider Lain

RiderTua.com - Setelah Jorge Martin (Pramac Ducati) crash, Miguel Oliveira sempat berada di posisi ke-6 pada race hari Minggu di Jerez.…

1 Mei 2024

Wuling Membuka Pemesanan Cloud EV di Indonesia!

RiderTua.com - Wuling telah menampilkan mobil listrik ketiganya di Indonesia, yaitu Cloud EV. Hanya saja tidak seperti Air EV dan…

1 Mei 2024