Categories: MotoGP

Fans Valentino Rossi “Pecah” gara-gara Strategi Valentino Rossi Di Jerman…???

Tidak dipungkiri penggemar Valentino Rossi adalah yang terbesar di jagad balap roda dua..baik di dunia maya yang bisa di hitung dengan bilangan, follower atau liker…. atau di dunia nyata yang tak terukur jumlahnya… namun setelah peristiwa Sachsenring jerman kemarin sepertinya kita lihat terjadi pergesekan ‘mesra’ di tubuh para penggemarnya sendiri…
Ada yang kecewa dengan keputusan Vale tidak ikuti instruksi Tim dan tetap melaju sementara Marc Marquez semakin kencang di lintasan yang mulai mengering dengan cepat

Namun kita tidak bisa menyalahkan sepenuhnya Valentino Rossi dia juga tahu bahwa dengan ban intermediate dia akan lamban… dan terbukti dia tidak bisa mengejar setelah ganti motor… jadi mungkin maksud vale dia mau melanjutkan balapan dengan mengikuti irama Dovi…namun semua sudah terjadi… semua adalah sebuah perjudian… dimana Marc Marquezpun bertaruh disaat lintasan belum kering total dia mau ganti ban Slick…!!!

Kembali ke Fans Rossi tadi apakah akan menyusut, karena rasa simpatinya “berkurang”…? Atau berantem sendiri.. dibeberapa media sosial sih terlihat mereka adu argumen agak keras juga..ada yang mengkritik tindakan Vale..namun banyak juga yang masih “loyal” dengan The Doctor…

Apakah akan terjadi perpecahan dan migrasi ke rider sebelah..?? 😀
Sepertinya tidak lah… toh kalaupun dia melakukan kesalahan… semua pembalap melakukannya….

Namun tidak dipungkiri penggemar Vale sempat Kecewa to… yo pora…. biar gak kecewa  nih kasih bonus…

 

This post was last modified on 9 November 2023 07:28

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez Menguji Rem Jempol untuk Pertama Kalinya

RiderTua.com - Marc Marquez mencoba rem jempol di stang kiri Ducati GP23 pada tes hari Senin di Jerez. Rider Gresini…

2 Mei 2024

Fabio Di Giannantonio : Teknologi di MotoGP Saat Ini Luar Biasa, Saya Menyukainya

RiderTua.com - Semakin dekat pengumuman mengenai peraturan baru MotoGP, semakin terbuka perdebatan tentang teknologi di masa depan. Fabio Di Giannantonio dengan…

2 Mei 2024

Johann Zarco : Bukan Drama, RC213V yang Baru Tidak Ada Kemajuan

RiderTua.com - Pada tes MotoGP hari Senin di Jerez, 4 pembalap Honda Joan Mir, Luca Marini, Takaaki Nakagami, dan Johann…

2 Mei 2024

Tesla Cybertruck akan Dikirim ke Indonesia Mulai Tahun Depan

RiderTua.com - Tesla telah memulai pengiriman Cybertruck di Amerika Serikat tahun lalu, meski untuk pasar global juga tengah dilakukan. Namun…

2 Mei 2024

Sergio Garcia : Saya Belum Masuk Radar Mana Pun!

RiderTua.com - Tak ada yang menyangka, pendatang baru tim MT Helmets - MSI,  Sergio Garcia (Boscoscuro) berhasil memimpin klasemen Kejuaraan…

2 Mei 2024

Wuling Hanya Sediakan Satu Varian Untuk Cloud EV

RiderTua.com - Wuling Cloud EV kini sudah bisa dipesan oleh konsumen Indonesia beberapa bulan setelah modelnya diperkenalkan ke publik. Mobil…

2 Mei 2024